Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Tempat Terbaik untuk Menaruh Tempat Sampah di Dapur

Kompas.com - 07/04/2022, 11:29 WIB
Nabilla Ramadhian,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Kebanyakan orang akan menaruh tempat sampah di sudut dapur agar tidak menghalangi orang-orang yang tengah berkegiatan di ruangan tersebut.

Selain itu, pemilihan titik lokasi ini pun untuk menjaga agar bau tidak sedap dari tempat sampah tidak menyebar ke seluruh ruangan, dan hanya berada di titik itu saja.

Baca juga: Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap dari Tempat Sampah Pakai Soda Kue

Namun, dikutip dari Home Decor Bliss, Kamis (7/4/2022), ternyata ada beberapa rekomendasi titik penempatan tempat sampah di dapur yang mungkin lebih efektif daripada sudut ruangan. Apa saja?

1. Di bawah wastafel

Ilustrasi wastafel dapurUnsplash/Sidekix Media Ilustrasi wastafel dapur

Menaruh tempat sampah di bawah wastafel merupakan salah satu cara terbaik untuk dapur berukuran kecil.

Kamu pun tidak perlu merombak bagian-bagian tertentu dari dapur hanya untuk menaruh tempat sampah.

Jika menaruhnya di bawah wastafel, kamu akan lebih mudah untuk membuang sisa makanan sebelum mencuci peralatan makan.

Baca juga: 7 Panduan Meletakkan Tempat Sampah di Rumah Menurut Feng Shui

Kendati demikian, hati-hati akan kebocoran dari wastafel yang bisa masuk ke tempat sampah. Ini dapat menjadikannya sebagai tempat bagi bakteri dan bau untuk berkembang biak.

Cara lain untuk tetap menaruhnya di bawah wastafel adalah dengan menggeser tempat sampah ke sebelah pipa guna mengantisipasi kebocoran.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Do it your self
5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

Decor
5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

Decor
5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

Housing
5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Home Appliances
5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

Pets & Garden
Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Home Appliances
6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

Pets & Garden
Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com