Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 20/02/2022, 22:10 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Rayap merupakan bagian dari hama yang dapat bersarang dan memakan segala macam material kayu yang ada di sebuah rumah.

Oleh karena itu, kehadiran serangga satu ini sangat rentan membuat material kayu menjadi rapuh dan rusak.

Jika kamu ingin membasmi rayap yang ada di rumahmu, ada beberapa jenis tanaman yang dapat menjadi bahan pengusir rayap secara alami.

Baca juga: Perlukah Mengganti Kusen Pintu yang Dimakan Rayap?

Dilansir dari Verminkill, Minggu (20/2/2022), berikut ini adalah tiga tanaman yang mampu mengusir rayap dari rumah.

Ilustrasi akar wangiUnsplash/Chang Qing Ilustrasi akar wangi
Akar wangi

Akar wangi atau rumput vetiver adalah tanaman hias yang tidak hanya mengusir rayap, tetapi juga hama serangga lainnya.

Tampilan di sekitar akar wangi ditempatkan akan menjadi lebih baik ketika tanaman ini dirawat dengan baik.

Cara akar wangi mengusir rayap

Ketika berbicara tentang akar wangi dan cara kerjanya untuk mengusir rayap, semuanya bermuara pada senyawa kimia yang dikandung tanaman ini yang dikenal sebagai Nootkatone.

Baca juga: 7 Tanaman Pengusir Kecoak di Rumah

Kandungan ini berfungsi untuk mengusir rayap secara alami dan juga efektif melawan berbagai hama serangga.

Cara menggunakan akar wangi untuk mencegah rayap

Untuk mengusir rayap dari rumahmu adalah dengan menanam akar wangi di sekitar area yang dipenuhi rayap.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Cara Mencuci Pakaian Berbahan Linen dengan Benar

Do it your self
5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

5 Cara Menambahkan Karakter di Kamar Mandi

Decor
5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

5 Cara Membuat Plafon Ruang Tamu Terlihat Lebih Tinggi

Decor
5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

5 Kesalahan Desain Rumah dan Cara Memperbaikinya

Housing
5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

5 Tanaman Berwarna Merah yang Membuat Taman Lebih Cerah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Cara Membersihkan Lantai Kayu Solid dengan Cuka

Home Appliances
5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

5 Jenis Meja Kamar Mandi yang Populer

Home Appliances
Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Mudah, Cara Menghilangkan Bau Terbakar pada Microwave

Do it your self
6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

6 Ikan Hias Air Tawar yang Cocok Dipelihara di Akuarium

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com