Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Laporkan Temuan Alien ke Polisi LA: 100 Persen Mereka Bukan Manusia!

Kompas.com - 10/06/2023, 19:45 WIB
Tito Hilmawan Reditya

Penulis

LOS ANGELES, KOMPAS.com - "Mata besar dan berkilau. Menjulang setinggi hampir 10 kaki. 100 persen bukan manusia. Itu alien."

Itu adalah isi panggilan 911 yang masuk ke operator bulan lalu dari seorang penduduk daerah Las Vegas.

Dia melaporkan kehidupan luar angkasa di halaman belakang rumahnya, hanya sekitar satu jam setelah polisi setempat menyaksikan sebuah benda jatuh dari langit.

Baca juga: Geger Tuduhan AS Simpan Kendaraan Alien, Bukti Valid Adanya UFO?

Investigasi polisi tidak menemukan jawaban apapun.

"Pada 1 Mei 2023, sekitar pukul 12.29 pagi, kami menerima telepon tentang situasi yang mencurigakan," kata Departemen Kepolisian Las Vegas dalam pernyataan email, seperti dilansir dari Los Angeles Times.

"Petugas melakukan penyelidikan awal dan menutup hal tersebut sebagai sesuatu yang tidak berdasar," tambahnya.

Sekitar pukul 11.50 malam pada tanggal 30 April, rekaman kamera tubuh dari seorang petugas Polisi Metropolitan Las Vegas menangkap objek yang terang dan bersinar membelah langit, menurut saluran TV lokal 8 News Now.

Sekitar 40 menit kemudian, seorang penduduk setempat menelepon 911 untuk melaporkan bahwa sesuatu.

Dia menyebut hal itu "100 persen bukan manusia", dan sedang menatapnya dari halaman belakang rumahnya tak lama setelah dia dan keluarganya melihat benda jatuh dari langit, lapor stasiun tersebut.

"Seperti ada orang setinggi 8 kaki di sampingnya, dan satu lagi di dalam diri kita, dan dia memiliki mata yang besar dan menatap kita dan dia masih ada di sana," penelepon tersebut, yang mengatakan bahwa dia dan keluarganya telah melihat sesuatu jatuh dari langit, memberi tahu operator.

Baca juga: Penjelajah Waktu yang Viral di TikTok Sebut Alien akan Muncul Bulan Ini

"Saya bersumpah demi Tuhan ini bukan lelucon, ini hal yang sebenarnya dan kami ketakutan," kata penelepon itu.

Saluran TV lokal 8 News Now pertama kali melaporkan kisah tersebut dan memperoleh video dan audio dari malam yang aneh itu, termasuk panggilan 911 dan rekaman kamera tubuh.

Petugas operator mengklarifikasi situasi dengan penelepon, dan dengan hati-hati, memilih kata yang tepat.

Polisi terus menyelidiki malam itu, bertanya kepada tetangga apakah mereka juga menyaksikan benda yang tidak biasa jatuh dari langit. Penyelidikan berlangsung selama beberapa hari.

Departemen Pertahanan melacak lebih dari 800 kasus fenomena udara tak dikenal yang sering disebut UFO, dari 27 tahun terakhir.

Baca juga: Ilmuwan Swiss Ungkap Alasan Mengapa Manusia Tak Pernah Melihat Alien

Pejabat pemerintah menambahkan bahwa hanya 2 hingga 5 persen kasus yang dapat dijelaskan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.


Terkini Lainnya

Menhan Korsel Beri Peringatan Jelang Pilpres AS: Korut Akan Tingkatkan Provokasi

Menhan Korsel Beri Peringatan Jelang Pilpres AS: Korut Akan Tingkatkan Provokasi

Global
Jerman Siap Gelar Euro 2024, Keamanan Prioritas Utama

Jerman Siap Gelar Euro 2024, Keamanan Prioritas Utama

Global
Warga Israel Demo Tutup Jalan Raya, Tuntut Pembebasan Sandera

Warga Israel Demo Tutup Jalan Raya, Tuntut Pembebasan Sandera

Global
Jepang Bikin Satelit Kayu Pertama di Dunia, Akan Terbakar Habis Saat Masuk Lagi ke Bumi

Jepang Bikin Satelit Kayu Pertama di Dunia, Akan Terbakar Habis Saat Masuk Lagi ke Bumi

Global
Pemkot Tokyo Akan Luncurkan Aplikasi Kencan untuk Bantu Warga Dapat Jodoh

Pemkot Tokyo Akan Luncurkan Aplikasi Kencan untuk Bantu Warga Dapat Jodoh

Global
Media Asing Soroti Keputusan Indonesia Beri Izin Ormas Kelola Tambang

Media Asing Soroti Keputusan Indonesia Beri Izin Ormas Kelola Tambang

Global
Misteri Si Manusia Tank (Tank Man) Dalam Peristiwa Tiananmen

Misteri Si Manusia Tank (Tank Man) Dalam Peristiwa Tiananmen

Internasional
Rangkuman Hari Ke-832 Serangan Rusia ke Ukraina: Rusia Fokus ke Donetsk | Ceko Akhiri Ketergantungan Minyak Rusia

Rangkuman Hari Ke-832 Serangan Rusia ke Ukraina: Rusia Fokus ke Donetsk | Ceko Akhiri Ketergantungan Minyak Rusia

Global
Nasib Pilu Anak-anak di Gaza, Dibayang-bayangi Penyakit Menular dan Trauma Mental...

Nasib Pilu Anak-anak di Gaza, Dibayang-bayangi Penyakit Menular dan Trauma Mental...

Global
Membedah Catatan Laporan Pelanggaran HAM AS oleh China

Membedah Catatan Laporan Pelanggaran HAM AS oleh China

Global
DPR AS Setuju RUU Pemberian Sanksi ke ICC atas Permintaan Penangkapan Pemimpin Israel

DPR AS Setuju RUU Pemberian Sanksi ke ICC atas Permintaan Penangkapan Pemimpin Israel

Global
Warga Gaza Terpaksa Minum Air Limbah dan Makan Pakan Ternak, WHO Serukan Akses Bantuan Ditingkatkan

Warga Gaza Terpaksa Minum Air Limbah dan Makan Pakan Ternak, WHO Serukan Akses Bantuan Ditingkatkan

Global
Jet dan Tank Israel Serang Kamp-kamp Pangungsi di Gaza, 19 Orang Tewas, Termasuk Petugas Bantuan

Jet dan Tank Israel Serang Kamp-kamp Pangungsi di Gaza, 19 Orang Tewas, Termasuk Petugas Bantuan

Global
Propagandis Pro-Rusia Buat Dokumenter Palsu Pakai Tiruan Suara Tom Cruise

Propagandis Pro-Rusia Buat Dokumenter Palsu Pakai Tiruan Suara Tom Cruise

Internasional
Israel Teken Kesepakatan dengan AS untuk Pembelian 25 Jet Tempur Canggih F-35

Israel Teken Kesepakatan dengan AS untuk Pembelian 25 Jet Tempur Canggih F-35

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com