Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Momen Nenek Berusia 99 Tahun Menimang Cicitnya yang ke-100

Kompas.com - 18/08/2022, 19:30 WIB
Tito Hilmawan Reditya

Penulis

Sumber NDTV

KOMPAS.com - Seorang wanita berusia 99 tahun di Pennsylvania, Amerika Serikat, bertemu dengan cicitnya yang ke-100 awal bulan ini, menurut sebuah laporan di People.

Dilansir NDTV, Marguerite Koller sangat gembira dengan mendapatkan kesempatan sekali seumur hidup untuk menggendong bayi itu.

Dia mengaku "sangat beruntung", kata outlet itu lebih lanjut.

Baca juga: Mabuk Jack Daniels, Nenek Florida Ngotot Kendarai Mobil Golf di Jalanan Sibuk

Koller, sekarang janda, adalah ibu dari 11 anak dan nenek dari 56 cucu, menurut laporan itu.

Bayi laki-laki itu seharusnya menjadi cicit ke-99, tetapi lahir lebih dari seminggu setelah tanggal perkiraan kelahirannya.

Koller William Balster lahir pada tanggal 4 Agustus dan diberi nama gabungan dari Koller dan mendiang suaminya, William.

Baca juga: Ketika Nenek Buyut 99 Tahun Dinyatakan Hamil, Ternyata Ini Penyebabnya...

"Saya ingin memiliki keluarga besar," katanya.

"Saya pikir sulit menjadi anak tunggal dan kesepian," katanya kepada NBC10 Philadelphia.

Menurut Metro yang berbasis di Inggris, dia pernah memutuskan untuk memulai hidup sebagai biarawati dan bahkan telah diterima di sebuah biara di dekat rumahnya.

Tapi calon suaminya membujuknya keluar dari sana.

Christine Balster, cucu Koller dan ibu dari cicit ke-100, menambahkan bahwa neneknya yang hampir berusia seratus tahun itu "telah menciptakan warisan yang luar biasa dari generasi ke generasi".

Baca juga: Curiga Suami Selingkuh, Nenek Ini Kasih Rp 198 Juta ke Teman untuk Bayar Dukun, tapi Malah Kena Tipu

Koller, lahir pada tahun 1922, akan merayakan ulang tahunnya beberapa bulan lagi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Warga Thailand Pakai Boneka Doraemon dalam Ritual Panggil Hujan, Kok Bisa?

Warga Thailand Pakai Boneka Doraemon dalam Ritual Panggil Hujan, Kok Bisa?

Global
Dokter Palestina Meninggal Usai Ditahan 4 Bulan di Penjara Israel

Dokter Palestina Meninggal Usai Ditahan 4 Bulan di Penjara Israel

Global
88 Anggota Kongres AS dari Partai Demokrat Desak Biden Pertimbangkan Setop Jual Senjata ke Israel

88 Anggota Kongres AS dari Partai Demokrat Desak Biden Pertimbangkan Setop Jual Senjata ke Israel

Global
Banjir Brasil, 39 Tewas dan 74 Orang Hilang

Banjir Brasil, 39 Tewas dan 74 Orang Hilang

Global
Turkiye Setop Perdagangan dengan Israel sampai Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Turkiye Setop Perdagangan dengan Israel sampai Gencatan Senjata Permanen di Gaza

Global
Dirjen WHO: Rafah Diserang, Pertumpahan Darah Terjadi Lagi

Dirjen WHO: Rafah Diserang, Pertumpahan Darah Terjadi Lagi

Global
Cerita Dokter AS yang Tak Bisa Lupakan Kengerian di Gaza

Cerita Dokter AS yang Tak Bisa Lupakan Kengerian di Gaza

Global
Asal-usul Yakuza dan Bagaimana Nasibnya Kini?

Asal-usul Yakuza dan Bagaimana Nasibnya Kini?

Global
Hujan Lebat di Brasil Selatan Berakibat 39 Orang Tewas dan 68 Orang Masih Hilang

Hujan Lebat di Brasil Selatan Berakibat 39 Orang Tewas dan 68 Orang Masih Hilang

Global
Rangkuman Hari Ke-800 Serangan Rusia ke Ukraina: '150.000 Tentara Rusia Tewas' | Kremlin Kecam Komentar Macron

Rangkuman Hari Ke-800 Serangan Rusia ke Ukraina: "150.000 Tentara Rusia Tewas" | Kremlin Kecam Komentar Macron

Global
Hamas Sebut Delegasinya Akan ke Kairo Sabtu Ini untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Hamas Sebut Delegasinya Akan ke Kairo Sabtu Ini untuk Bahas Gencatan Senjata di Gaza

Global
[POPULER GLOBAL] Pelapor Kasus Boeing Tewas | Pria India Nikahi Ibu Mertua 

[POPULER GLOBAL] Pelapor Kasus Boeing Tewas | Pria India Nikahi Ibu Mertua 

Global
Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Saat Warga Swiss Kian Antusias Belajar Bahasa Indonesia...

Global
Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Lulus Sarjana Keuangan dan Dapat Penghargaan, Zuraini Tak Malu Jadi Pencuci Piring di Tempat Makan

Global
Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun 'Menampakkan Diri'

Bendungan di Filipina Mengering, Reruntuhan Kota Berusia 300 Tahun "Menampakkan Diri"

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com