Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cek Fakta Sepekan: Hoaks Panji Gumilang Ditahan dan Video Tinju Musk Vs Zuckerberg

Kompas.com - 03/07/2023, 12:40 WIB
Tim Cek Fakta

Penulis

KOMPAS.com - Dugaan kasus ajaran sesat Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun tengah menjadi sorotan. Seiring dengan itu, muncul sejumlah informasi keliru di media sosial.

Ada pula kabar simpang siur soal pertandingan FIFA Matchday Indonesia melawan Portugal serta video manipulasi pemilik Twitter dan pendiri Facebook bertanding tinju.

Untuk memastikan kebenaran informasi tersebut, simak rangkuman penelusuran fakta berikut.

Hoaks Panji Gumilang ditahan

Pemimpin Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang diklaim telah ditahan pada 25 Juni 2023.

Disebutkan, penahanan dilakukan atas perintah Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD.

Narasi tersebut beredar melalui sebuah video di Facebook.

Setelah ditelusuri Kompas.com, narator video membacakan artikel membahas pernyataan Mahfud MD soal tiga pelanggaran yakni tindak pidana, administrasi, dan ketertiban sosial yang dilakukan Ponpes Al Zaytun.

Tidak ada informasi yang menunjukkan adanya penangkapan Panji Gumilang.

Thumbnail yang digunakan pun diambil dari foto terduga teroris dan Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri tiba di Bandara Soekarno-Hatta pada 2021.

Pertandingan Indonesia vs Portugal belum ditentukan

Setelah melawan Argentina, timnas Indonesia diklaim akan bertanding melawan Portugal dalam FIFA Matchday.

Di media sosial, ada yang menyebut tanggal pertandingan pada 23 dan 30 Juni 2023. Padahal, Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) belum dapat memastikan pertandingan tersebut.

PSSI memang membuka peluang agar timnas bertanding dengan tim unggul, termasuk Portugal.

Namun Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan, laga uji coba dengan tim-tim besar dunia tersebut hanya dapat dilakukan setahun sekali.

Fakta selengkapnya dapat dibaca di sini.

Hoaks keluarga Raja Salman doakan Anies

Dalam sebuah video di Facebook, keluarga Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz Al-Saud disebut mendoakan Anies Baswedan menjadi presiden.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kilas Balik Indonesia Juarai Piala Uber 1996, Taklukkan China di Final

Kilas Balik Indonesia Juarai Piala Uber 1996, Taklukkan China di Final

Sejarah dan Fakta
Lebih dari 2.100 Orang Ditangkap Selama Demo Pro-Palestina di AS

Lebih dari 2.100 Orang Ditangkap Selama Demo Pro-Palestina di AS

Data dan Fakta
[HOAKS] Komite Wasit AFC dan FIFA Rekomendasikan Laga Indonesia Vs Uzbekistan Diulang

[HOAKS] Komite Wasit AFC dan FIFA Rekomendasikan Laga Indonesia Vs Uzbekistan Diulang

Hoaks atau Fakta
Kematian Empat Mahasiswa AS Penentang Perang Vietnam pada 1970

Kematian Empat Mahasiswa AS Penentang Perang Vietnam pada 1970

Sejarah dan Fakta
[HOAKS] Saldi Isra Mundur dari Jabatan Hakim MK

[HOAKS] Saldi Isra Mundur dari Jabatan Hakim MK

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Disinformasi Bernada Satire soal Kematian Elon Musk

INFOGRAFIK: Disinformasi Bernada Satire soal Kematian Elon Musk

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Penjelasan soal Cairan Batang Pisang Berkhasiat Hancurkan Batu Ginjal

[KLARIFIKASI] Penjelasan soal Cairan Batang Pisang Berkhasiat Hancurkan Batu Ginjal

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Beredar Hoaks Uang Pembayaran Tol Masuk ke Rekening Pengusaha China

[VIDEO] Beredar Hoaks Uang Pembayaran Tol Masuk ke Rekening Pengusaha China

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Vaksin Covid-19 AstraZeneca Menyebabkan Kematian

[HOAKS] Vaksin Covid-19 AstraZeneca Menyebabkan Kematian

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Ronaldo Dukung Laga Indonesia Vs Uzbekistan Diulang

[HOAKS] Ronaldo Dukung Laga Indonesia Vs Uzbekistan Diulang

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Sampul Majalah Time Tampilkan Donald Trump Bertanduk

[HOAKS] Sampul Majalah Time Tampilkan Donald Trump Bertanduk

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Terbukti Suap Wasit, Uzbekistan Didiskualifikasi dari Piala Asia U-23

[HOAKS] Terbukti Suap Wasit, Uzbekistan Didiskualifikasi dari Piala Asia U-23

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] BMKG Tegaskan Sesar Sumatera Tidak Memicu Tsunami

[KLARIFIKASI] BMKG Tegaskan Sesar Sumatera Tidak Memicu Tsunami

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Video Ronaldo Tiba di Qatar untuk Menonton Piala Asia U-23

[HOAKS] Video Ronaldo Tiba di Qatar untuk Menonton Piala Asia U-23

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Vaksin HPV Menyebabkan Kemandulan

[HOAKS] Vaksin HPV Menyebabkan Kemandulan

Hoaks atau Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com