Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Lengkap Urutan Film Hellboy, Si Iblis Merah dari Neraka

Kompas.com - 15/04/2024, 16:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hellboy menjadi salah satu waralaba perfilman yang sukses mengadaptasi cerita komik buatan Mike Mignola di luar dunia Marvel maupun DC. 

Dikutip dari laman Sony Pictures, waralaba ini menceritakan petualangan aksi supernatural seorang iblis berwarna merah yang lahir dari api Neraka bernama Hellboy.

Iblis itu kemudian dibawa ke Bumi saat masih bayi dengan tujuan melakukan kejahatan. Untungnya, dia diselamatkan dan tumbuh menjadi pahlawan dengan kekuatan super.

Tayang pertama kali pada 2004, terdapat total empat film dan tiga animasi dari Hellboy.

Baca juga: Daftar Urutan Film Godzilla, Terbaru Godzilla x Kong: The New Empire


Urutan lengkap film Hellboy

Berikut daftar lengkap film Hellboy yang tayang sejak 2004 hingga 2019 sesuai urutan tayangnya.

1. Hellboy (2004)

Dilansir dari IMDb, film pertama Hellboy menceritakan sosok iblis berwarna merah yang dibesarkan sejak bayi untuk menghancurkan Bumi.

Namun, dia diselamatkan dari kelompok Nazi. Hellboy tumbuh menjadi pahlawan pembela kebenaran yang melawan kegelapan dengan kekuatannya.

2. Hellboy: The Seeds of Creation (2004)

Di luar film bioskop tentang Hellboy, waralaba ini juga meluncurkan film dokumenter mendalam yang menceritakan sejarah komik Hellboy, karakter-karakternya, serta pembuatan film adaptasi pada 2004.

Film dokumenter berdurasi lebih dari dua jam ini muncul dalam DVD 2-Disc Special Edition dan 3-Disc Director's Cut untuk film Hellboy (2004).

Baca juga: Urutan Film Saw, Berdasarkan Tahun Rilis dan Cerita

3. Hellboy Animated: Sword of Storms (2006)

Film animasi ini tayang di televisi dan mengisakan perjakanan Hellboy ke Jepang untuk melawan iblis kuno.

Tak hanya menghibur, film animasi ini mendapat nominasi penghargaan Primetime Emmy 2007 dan Annie Awards 2007.

4. Hellboy Animated: Iron Shoes (2007)

Film animasi pendek berdurasi tiga menit ini mengisahkan Hellboy sedang melakukan perjalanan ke sebuah kastil yang ditinggalkan di Irlandia untuk melawan iblis lain atas permintaan seorang pendeta.

Video ini merupakan bonus yang dirilis pada DVD Hellboy Animated: Blood and Iron (2007).

Baca juga: Daftar Lengkap Film Ghostbusters, Terbaru Ghostbusters: Frozen Empire

5. Hellboy Animated: Blood and Iron (2007)

Waralaba Hellboy kembali merilis film animasi televisi berdurasi 1 jam 15 menit pada 2007.

Di film, Hellboy bersama teman manusia ikannya, Abe Sapien dan perempuan pengendali api Liz Sherman menyelidiki rumah penulis yang penuh hantu.

Halaman:

Terkini Lainnya

Pakai Jasa Pendorong Ilegal, 5 Anggota Jemaah Haji Indonesia Berurusan dengan Polisi Arab Saudi

Pakai Jasa Pendorong Ilegal, 5 Anggota Jemaah Haji Indonesia Berurusan dengan Polisi Arab Saudi

Tren
Cerita Warga yang Alami 'Blackout' di Sumatera: Tak Bisa Masak Nasi, Borong Genset agar Es Krim Tak Mencair

Cerita Warga yang Alami "Blackout" di Sumatera: Tak Bisa Masak Nasi, Borong Genset agar Es Krim Tak Mencair

Tren
Terobosan Baru, Alat Kontrasepsi Gel KB untuk Pria, Seberapa Efektif?

Terobosan Baru, Alat Kontrasepsi Gel KB untuk Pria, Seberapa Efektif?

Tren
China Angkut Bebatuan dari Sisi Terjauh Bulan, Apa Tujuannya?

China Angkut Bebatuan dari Sisi Terjauh Bulan, Apa Tujuannya?

Tren
Pelanggan PLN yang Terdampak Pemadaman Listrik Total Berhak Dapat Kompensasi, Berapa Besarannya?

Pelanggan PLN yang Terdampak Pemadaman Listrik Total Berhak Dapat Kompensasi, Berapa Besarannya?

Tren
Perbedaan Seragam Astronot Putih dan Oranye, Berikut Masing-masing Fungsinya

Perbedaan Seragam Astronot Putih dan Oranye, Berikut Masing-masing Fungsinya

Tren
5 Negara dengan Cuti Melahirkan Paling Lama, Ada yang sampai 14 Bulan

5 Negara dengan Cuti Melahirkan Paling Lama, Ada yang sampai 14 Bulan

Tren
WHO: Warga Gaza Mulai Makan Pakan Ternak dan Minum Air Limbah

WHO: Warga Gaza Mulai Makan Pakan Ternak dan Minum Air Limbah

Tren
Ini Syarat Pekerja Dapat Cuti Melahirkan 6 Bulan Sesuai dengan UU KIA

Ini Syarat Pekerja Dapat Cuti Melahirkan 6 Bulan Sesuai dengan UU KIA

Tren
Aturan UU KIA: Cuti Melahirkan Sampai 6 Bulan Berlaku Kapan, untuk Siapa, dan Gajinya

Aturan UU KIA: Cuti Melahirkan Sampai 6 Bulan Berlaku Kapan, untuk Siapa, dan Gajinya

Tren
Studi 25 Tahun Ungkap Pola Makan Mencegah Kematian Dini pada Wanita

Studi 25 Tahun Ungkap Pola Makan Mencegah Kematian Dini pada Wanita

Tren
Pengamat Khawatirkan Cuti Melahirkan 6 Bulan Bisa Picu Diskriminasi Wanita di Ruang Kerja

Pengamat Khawatirkan Cuti Melahirkan 6 Bulan Bisa Picu Diskriminasi Wanita di Ruang Kerja

Tren
Mengenal Vitamin P atau Flavonoid dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Apa Saja?

Mengenal Vitamin P atau Flavonoid dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Apa Saja?

Tren
Cerita Mahasiswa Indonesia Penerjemah Khotbah Jumat di Masjid Nabawi

Cerita Mahasiswa Indonesia Penerjemah Khotbah Jumat di Masjid Nabawi

Tren
Kenapa Kita Sering Merasa Diawasi? Ini 4 Alasan Psikologisnya

Kenapa Kita Sering Merasa Diawasi? Ini 4 Alasan Psikologisnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com