Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Minuman yang Bisa Menghilangkan Lemak Perut, Apa Saja?

Kompas.com - 03/04/2024, 17:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebagian orang merasa kurang percaya diri dalam berpenampilan karena mempunyai perut yang buncit.

Dilansir dari laman Ciputra Hospital, salah satu penyebab perut buncit adalah penumpukan lemak di bagian perut.

Lemak dapat menumpuk karena seseorang meminum alkohol, mengalami obesitas, kurang berolahraga, stres, termasuk menopause.

Lemak perut sebaiknya segera dihilangkan karena kondisi ini berpotensi menyebabkan kadar kolesterol meningkat, kanker usus besar, dan diabetes.

Baca juga: Waktu Sarapan dan Makan Malam Terbaik untuk Menghilangkan Lemak Perut, Pukul Berapa?

Minuman yang bisa menghilangkan lemak perut

Lemak yang menumpuk di bagian perut dapat diatasi dengan berolahraga. Namun, lemak perut juga dapat dihilangkan dengan mengonsumsi minuman tertentu.

Berikut beberapa minuman yang dapat dikonsumsi supaya lemak perut hilang.

1. Air putih

Dilansir dari Eat This, salah satu minuman yang bisa menghilangkan lemak perut adalah air putih.

Lemak perut dapat dihilangkan dengan banyak minum air putih karena minuman ini bebas kalori dan membantu tubuh mencukupi kebutuhan air.

Sebuah studi yang diterbitkan pada tahun 2019 melaporkan bahwa intervensi penurunan berat badan merekomendasikan minum air putih sebagai pengganti minuman berpemanis.

Responden yang terlibat dalam studi mampu menurunkan berat badan sebesar 5,15 persen secara rata-rata dengan minum air putih.

Penurunan berat badan yang sebenarnya dari studi tersebut berkisar 1-19 kilogram.

Baca juga: 6 Cara Membakar Lemak untuk Wanita Usia 40 Tahun ke Atas

2. Teh hijau

Teh hijau berguna untuk membantu menghilangkan lemak perut karena kandungan epigallocatechin gallate (EGCG) dan kafeinnya.

Kedua kandungan tersebut membantu tubuh meningkatkan metabolisme, pembakaran lemak, dan mempertahankan massa tubuh tanpa lemak sekaligus menurunkan berat badan.

Seseorang yang mengonsumsi teh hijau akan mengalami penurunan BMI, lingkar pinggang, hormon kelaparan ghrelin, dan peningkatan adiponektin, hormon yang membantu tubuh menggunakan insulin dengan lebih baik.

Hal tersebut terungkap dalam studi yang dipublikasikan di Clinical Nutrition di mana responden diminta mengonsumsi ekstrak teh hijau dosis tinggi selama 12 minggu yang mengandung EGCG.

Baca juga: Risiko dan Efek Samping Sedot Lemak Setelah Melahirkan

Teh hijau bisa digunakan menyusut lemak perut.appledeng Teh hijau bisa digunakan menyusut lemak perut.

Halaman:

Terkini Lainnya

Gula Darah Tinggi meski Tidak Menderita Diabetes, Apakah Perlu Khawatir?

Gula Darah Tinggi meski Tidak Menderita Diabetes, Apakah Perlu Khawatir?

Tren
Teknologi Geospasial untuk Kota Cerdas IKN

Teknologi Geospasial untuk Kota Cerdas IKN

Tren
Kapan Idul Adha 2024? Ini Menurut Pemerintah, Muhammadiyah, dan NU

Kapan Idul Adha 2024? Ini Menurut Pemerintah, Muhammadiyah, dan NU

Tren
PLN Ungkap Penyebab Listrik Sumatera Berhari-hari Padam, Warga Rugi Jutaan Rupiah

PLN Ungkap Penyebab Listrik Sumatera Berhari-hari Padam, Warga Rugi Jutaan Rupiah

Tren
Alasan Muhammadiyah Alihkan Dana Simpanannya dari BSI ke Bank Lain

Alasan Muhammadiyah Alihkan Dana Simpanannya dari BSI ke Bank Lain

Tren
Pakar Teknologi Klaim Temukan MH370 di Hutan Kamboja via Google Maps, Ini Faktanya

Pakar Teknologi Klaim Temukan MH370 di Hutan Kamboja via Google Maps, Ini Faktanya

Tren
Kronologi Kompleks Kejagung Diduga Diintai Drone, Selang 2 Minggu Jampidsus Dibuntuti Densus 88

Kronologi Kompleks Kejagung Diduga Diintai Drone, Selang 2 Minggu Jampidsus Dibuntuti Densus 88

Tren
Cerita Para Pemilik Tapera, Pencairan Sulit, Selalu Diminta Menunggu, Perhitungannya Pun Tak Jelas

Cerita Para Pemilik Tapera, Pencairan Sulit, Selalu Diminta Menunggu, Perhitungannya Pun Tak Jelas

Tren
10 Gejala Malaria yang Perlu Anda Waspadai, Salah Satunya Nyeri Otot

10 Gejala Malaria yang Perlu Anda Waspadai, Salah Satunya Nyeri Otot

Tren
Pertandingan Indonesia Vs Irak Hari Ini, Pukul Berapa?

Pertandingan Indonesia Vs Irak Hari Ini, Pukul Berapa?

Tren
Selain Kepala Otorita Mundur, Berikut 5 Sorotan soal Pembangunan IKN

Selain Kepala Otorita Mundur, Berikut 5 Sorotan soal Pembangunan IKN

Tren
Minum Apa biar Gula Darah Cepat Turun? Coba 6 Rebusan Berikut

Minum Apa biar Gula Darah Cepat Turun? Coba 6 Rebusan Berikut

Tren
Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 6-7 Juni 2024, Mana Saja?

Wilayah yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 6-7 Juni 2024, Mana Saja?

Tren
[POPULER TREN] Instansi dengan Formasi CPNS 2024 Terbanyak | Penumpang United Airlines Alami Sakit Misterius

[POPULER TREN] Instansi dengan Formasi CPNS 2024 Terbanyak | Penumpang United Airlines Alami Sakit Misterius

Tren
Tak Banyak yang Tahu, Ini 5 Rahasia Jalan Kaki untuk Menurunkan Berat Badan

Tak Banyak yang Tahu, Ini 5 Rahasia Jalan Kaki untuk Menurunkan Berat Badan

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com