Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Kelompok Orang yang Tidak Boleh Makan Daging Merah Berlebihan, Siapa Saja?

Kompas.com - 26/02/2024, 12:00 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Mahardini Nur Afifah

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Daging merah seperti daging sapi, kambing, atau domba memiliki sejumlah kandungan yang baik bagi kesehatan tubuh.

Dinukil dari MedicalNewsToday, kandungan daging merah yang berguna untuk tubuh di antaranya protein, lemak, zat besi, kalium, zinc, dan vitamin B12. 

Sayangnya, sumber protein ini tinggi kalori dan lemak, sehingga tidak dianjurkan dikonsumsi berlebihan bagi sebagian orang. 

Lantas, siapa saja yang tidak boleh makan daging merah secara berlebihan? Simak penjelasan berikut.

Baca juga: 5 Ikan yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Diabetes, Apa Saja?

Baca juga: 9 Kelompok Orang yang Tidak Boleh Mengonsumsi Cokelat, Siapa Saja?

8 kelompok orang yang tidak boleh makan daging merah berlebihan

Dihimpun dari berbagai sumber, berikut setidaknya delapan kelompok orang yang sebaiknya membatasi atau tidak makan daging merah secara berlebihan:

1. Penderita penyakit jantung

Dikutip dari EatThis (27/9/2022), penderita penyakit jantung sebaiknya menghindari atau membatasi konsumsi daging merah.

Ahli gizi Roxana Ehsani mengatakan, penderita jantung kemungkinan sudah memiliki plak yang menumpuk di pembuluh darah. Konsumsi daging merah dikhawatirkan semakin memperbanyak penumpukan plak tersebut.

“Penumpukan plak ini, jika (pembuluh darah) semakin menyempit, dapat menyebabkan kejadian fatal atau hampir fatal seperti stroke atau serangan jantung,” kata Ehsani.

2. Penderita kolesterol tinggi

Orang-orang yang mempunyai masalah kesehatan berupa kolesterol tinggi sebaiknya membatasi konsumsi daging merah, menurut Ehsani.

Pasalnya, daging merah mengandung lemak jenuh cukup tinggi yang kemudian memicu kenaikan kadar kolesterol dalam tubuh.

3. Penderita hipertensi

Ehsani mengungkapkan, daging merah juga dapat memicu peningkatan tekanan darah, sehingga tidak baik dikonsumsi berlebihan oleh penderita hipertensi.

Sebab, daging merah secara umum memiliki kandungan lemak jenuh cukup tinggi, yang bisa menyebabkan terjadinya lonjakan tekanan darah.

4. Penderita diabetes

Penderita diabetes, tutur Ehsani, sebaiknya tidak mengonsumsi daging merah berlebihan dan mencari alternatif penggantinya, seperti ayam, ikan, atau telur.

Kandungan lemak jenuh cukup tinggi di dalam daging merah tersebut dapat menyebabkan menurunnya produksi insulin, sehingga tidak mampu memproses gula yang masuk ke tubuh dengan baik.

Baca juga: Kelompok Orang yang Tidak Boleh Minum Susu Sapi, Siapa Saja?

5. Pemilik riwayat keluarga menderita kanker tertentu

Sebuah studi menunjukkan, konsumsi daging merah, terutama produk olahannya seperti sosis, bakso, kornet dll. berisiko lebih tinggi terkena kanker usus besar.

Halaman:

Terkini Lainnya

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

Tren
Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Tren
Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Tren
Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Tren
Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Tren
Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Tren
Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Tren
Jadwal Puasa Zulhijah, Tarwiyah, dan Arafah Jelang Idul Adha 2024

Jadwal Puasa Zulhijah, Tarwiyah, dan Arafah Jelang Idul Adha 2024

Tren
Profil Ilham Habibie, Direkomendasikan Maju Pilkada Jabar oleh Nasdem

Profil Ilham Habibie, Direkomendasikan Maju Pilkada Jabar oleh Nasdem

Tren
Curhat Jokowi, Mengaku Bingung Saat Cari Tempat Makan di IKN

Curhat Jokowi, Mengaku Bingung Saat Cari Tempat Makan di IKN

Tren
Benarkah Jokowi Melarang Kaesang Maju Pilkada Jakarta 2024?

Benarkah Jokowi Melarang Kaesang Maju Pilkada Jakarta 2024?

Tren
Deretan Jenderal Polisi yang Duduki Jabatan Sipil 2024, Terbaru Irjen Risyapudin Nursin

Deretan Jenderal Polisi yang Duduki Jabatan Sipil 2024, Terbaru Irjen Risyapudin Nursin

Tren
Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Tren
Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com