Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Khasiat Air Rebusan Serai dan Daun Kelor | Penyebab Jaringan Indosat Gangguan

Kompas.com - 02/01/2024, 05:30 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh

Penulis

KOMPAS.com - Sejumlah artikel di kanal Tren menarik minat pembaca sepanjang Senin (1/1/2024).

Artikel tentang khasiat air rebusan serai, menjadi yang paling populer dalam 24 jam terakhir.

Selain itu, pembaca juga tertarik dengan informasi tentang manfaat air rebusan daun kelor, penyebab jaringan Indosat gangguan, Disney kehilangan hak cipta Mickey Mouse, dan harga BBM per 1 Januari 2024.

Berikut artikel terpopuler tren pada Senin (1/1/2024) hingga Selasa (2/1/2024) pagi:

Baca juga: Gempa Jepang M 7,6 Picu Retakan dan Kebakaran, 36.000 Rumah Alami Pemadaman Listrik

1. Khasiat air rebusan serai

Selain untuk bumbu memasak, serai juga ternyata bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Sejumlah penelitian menunjukkan, serai flavonoid dan senyawa fenolik.

Senyawa-senyawa ini juga menjadi agen antibakteri dan antijamur yang efektif yang mengandung sifat antiinflamasi dan antioksidan.

Informasi tentang khasiat air rebusan serai dapat disimak dalam artikel berikut:

6 Khasiat Minum Air Rebusan Serai Setiap Hari, Apa Saja?

2. Manfaat air rebusan daun kelor

Kelor disebut sebagai the miracle tree atau tanaman, ajaib karena kandungan gizinya yang melebihi tanaman lain.

Diketahui, kelor mengandung antioksidan yang bermanfaat untuk melindungi kulit dan rambut dari radikal bebas.

Agar khasiatnya dapat dirasakan, Anda bisa mengonsumsi air rebusan daun kelor.

Informasi tentang manfaat air rebusan daun kelor dapat disimak dalam artikel berikut:

4 Manfaat Air Rebusan Daun Kelor untuk Kesehatan

3. Penyebab gangguan jaringan Indosat dan Tri

Logo baru Indosat Ooredo HutchisonIndosat Ooredo Hutshison Logo baru Indosat Ooredo Hutchison

Halaman:

Terkini Lainnya

Pakai Jasa Pendorong Ilegal, 5 Anggota Jemaah Haji Indonesia Berurusan dengan Polisi Arab Saudi

Pakai Jasa Pendorong Ilegal, 5 Anggota Jemaah Haji Indonesia Berurusan dengan Polisi Arab Saudi

Tren
Cerita Warga yang Alami 'Blackout' di Sumatera: Tak Bisa Masak Nasi, Borong Genset agar Es Krim Tak Mencair

Cerita Warga yang Alami "Blackout" di Sumatera: Tak Bisa Masak Nasi, Borong Genset agar Es Krim Tak Mencair

Tren
Terobosan Baru, Alat Kontrasepsi Gel KB untuk Pria, Seberapa Efektif?

Terobosan Baru, Alat Kontrasepsi Gel KB untuk Pria, Seberapa Efektif?

Tren
China Angkut Bebatuan dari Sisi Terjauh Bulan, Apa Tujuannya?

China Angkut Bebatuan dari Sisi Terjauh Bulan, Apa Tujuannya?

Tren
Pelanggan PLN yang Terdampak Pemadaman Listrik Total Berhak Dapat Kompensasi, Berapa Besarannya?

Pelanggan PLN yang Terdampak Pemadaman Listrik Total Berhak Dapat Kompensasi, Berapa Besarannya?

Tren
Perbedaan Seragam Astronot Putih dan Oranye, Berikut Masing-masing Fungsinya

Perbedaan Seragam Astronot Putih dan Oranye, Berikut Masing-masing Fungsinya

Tren
5 Negara dengan Cuti Melahirkan Paling Lama, Ada yang sampai 14 Bulan

5 Negara dengan Cuti Melahirkan Paling Lama, Ada yang sampai 14 Bulan

Tren
WHO: Warga Gaza Mulai Makan Pakan Ternak dan Minum Air Limbah

WHO: Warga Gaza Mulai Makan Pakan Ternak dan Minum Air Limbah

Tren
Ini Syarat Pekerja Dapat Cuti Melahirkan 6 Bulan Sesuai dengan UU KIA

Ini Syarat Pekerja Dapat Cuti Melahirkan 6 Bulan Sesuai dengan UU KIA

Tren
Aturan UU KIA: Cuti Melahirkan Sampai 6 Bulan Berlaku Kapan, untuk Siapa, dan Gajinya

Aturan UU KIA: Cuti Melahirkan Sampai 6 Bulan Berlaku Kapan, untuk Siapa, dan Gajinya

Tren
Studi 25 Tahun Ungkap Pola Makan Mencegah Kematian Dini pada Wanita

Studi 25 Tahun Ungkap Pola Makan Mencegah Kematian Dini pada Wanita

Tren
Pengamat Khawatirkan Cuti Melahirkan 6 Bulan Bisa Picu Diskriminasi Wanita di Ruang Kerja

Pengamat Khawatirkan Cuti Melahirkan 6 Bulan Bisa Picu Diskriminasi Wanita di Ruang Kerja

Tren
Mengenal Vitamin P atau Flavonoid dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Apa Saja?

Mengenal Vitamin P atau Flavonoid dan Manfaatnya bagi Kesehatan, Apa Saja?

Tren
Cerita Mahasiswa Indonesia Penerjemah Khotbah Jumat di Masjid Nabawi

Cerita Mahasiswa Indonesia Penerjemah Khotbah Jumat di Masjid Nabawi

Tren
Kenapa Kita Sering Merasa Diawasi? Ini 4 Alasan Psikologisnya

Kenapa Kita Sering Merasa Diawasi? Ini 4 Alasan Psikologisnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com