Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Cara Mengusir Kumbang Kepik dari Rumah

Kompas.com - 30/11/2023, 16:30 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

Sebagai alternatif, letakkan potongan lakban yang lengket di tempat yang dilewati kepik untuk menangkapnya.

Cara ini akan mengambil koloni kepik dengan aman dan mudah dipindahkan ke luar rumah.

4. Taburkan tanah diatom

Tanah diatom merupakan bahan kimia yang ampuh membunuh serangga di rumah, termasuk kepik. Tanah ini dijual secara online atau toko-toko taman.

Taburkan tanah diatom di sekitar koloni kepik atau celah berlubang sekitar rumah untuk mencegah dan membasminya.

Baca juga: 13 Cara Mengusir Semut Merah di Rumah dan Halaman

5. Alat perangkap cahaya

Alat perangkap cahaya dapat digunakan untuk membasmi kepik. Alat ini bisa dibuat dengan barang-barang umum dari dapur.

Caranya, potong botol plastik menjadi dua. Letakkan bagian atas secara terbalik ke bagian bawah botol untuk membuat corong. Masukkan lampu LED ke botol tersebut.

Kumbang akan berkumpul menuju cahaya lampu. Namun, mereka lalu terjebak dalam botol sehingga mudah dilepaskan ke luar rumah.

6. Gunakan bahan alami

Berbagai macam herba dan minyak esensial juga dapat digunakan untuk mencegah dan membasmi kepik.

Bahan-bahan alami ini seperti daun salam, cengkih, atau serai. Letakkan di area yang terserang kepik.

Sebaliknya, gunakan minyak esensial lavender atau jeruk untuk membasmi kepik. Encerkan minyak dengan beberapa tetes air. Kemudian, semprot atau oleskan cairan tersebut ke sekitar sarang kepik.

Baca juga: 13 Tanaman yang Bisa Mencegah Tikus Masuk Rumah

Ilustrasi kepik.Freepik/wirestock Ilustrasi kepik.
7. Produk pembasmi serangga

Di sisi lain, produk berbahan kimia juga dapat digunakan untuk membasmi serangga termasuk kepik.

Semprotan pembasmi serangga digunakan untuk membunuh hama sekaligus mencegahnya muncul kembali di sekitar rumah.

8. Gunakan cuka

Dilansir dari HGTV, cuka atau alat pembersih berbahan dasar amonia dapat digunakan untuk mengusir kepik.

Bahan-bahan tersebut mengeluarkan aroma yang menyengat. Karena itu, jika disemprotkan ke sekitar rumah, aromanya akan menutupi feromon kepik yang bisa mengundang serangga lain.

Baca juga: 14 Cara Mengusir Semut Hitam di Rumah

9. Tutup celah rumah

Area rumah yang berlubang dapat dijadikan pintu masuk bagi kepik ke dalam rumah. Untuk mencegah serangan serangga ini, tutup celah-celah tersebut.

Halaman:

Terkini Lainnya

Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Tren
Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Tren
Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana Jika Menunggak Iuran?

Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana Jika Menunggak Iuran?

Tren
Head to Head Indonesia vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Head to Head Indonesia vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Tren
Pendaftaran Jalur Mandiri Undip Dibuka, Klik Pendaftaran.undip.ac.id

Pendaftaran Jalur Mandiri Undip Dibuka, Klik Pendaftaran.undip.ac.id

Tren
UU KIA Disahkan, Berikut 7 Poin Penting yang Harus Diketahui

UU KIA Disahkan, Berikut 7 Poin Penting yang Harus Diketahui

Tren
Twitter Kini Izinkan Konten Porno, Kominfo Ancam Tutup

Twitter Kini Izinkan Konten Porno, Kominfo Ancam Tutup

Tren
Formasi CPNS 2024 Sudah Diumumkan, Berikut Instansi yang Kuotanya Paling Banyak

Formasi CPNS 2024 Sudah Diumumkan, Berikut Instansi yang Kuotanya Paling Banyak

Tren
AI untuk Kemaslahatan dan Ramah Penyandang Disabilitas

AI untuk Kemaslahatan dan Ramah Penyandang Disabilitas

Tren
Puluhan Penumpang United Airlines Alami Sakit Misterius Saat Terbang, Ini Dugaan Penyebabnya

Puluhan Penumpang United Airlines Alami Sakit Misterius Saat Terbang, Ini Dugaan Penyebabnya

Tren
Kisah Pria yang Menyelam ke Dasar Lautan Selama Satu Dekade untuk Temukan Jasad Istrinya

Kisah Pria yang Menyelam ke Dasar Lautan Selama Satu Dekade untuk Temukan Jasad Istrinya

Tren
Hampir 500.000 Anak di Dunia Meninggal Per Tahun karena Diare, IDAI: Keamanan Pangan Penting

Hampir 500.000 Anak di Dunia Meninggal Per Tahun karena Diare, IDAI: Keamanan Pangan Penting

Tren
Juta, Miliar, Triliun, Apa Sebutan Bilangan Angka di Atasnya?

Juta, Miliar, Triliun, Apa Sebutan Bilangan Angka di Atasnya?

Tren
Penyakit Apa yang Bisa Disembuhkan dengan Kunyit? Berikut 7 Daftarnya

Penyakit Apa yang Bisa Disembuhkan dengan Kunyit? Berikut 7 Daftarnya

Tren
[POPULER TREN] Curhatan Kepala Otorita IKN Tak Digaji 11 Bulan | Manfaat Jalan Kaki Kurang dari 5.000 Langkah

[POPULER TREN] Curhatan Kepala Otorita IKN Tak Digaji 11 Bulan | Manfaat Jalan Kaki Kurang dari 5.000 Langkah

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com