Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bisakah Penumpang Kereta Ekonomi Pilih Kursi yang Tidak Hadap Mundur?

Kompas.com - 29/11/2023, 19:55 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kereta kelas ekonomi menjadi pilihan sebagian orang ketika melakukan perjalanan luar kota.

Kereta ekonomi masih diminati karena harga tiket yang dibanderol terbilang terjangkau dan pilihan destinasi yang beragam.

Meski begitu, sebagian penumpang merasakan kendala ketika menaiki kereta ekonomi karena kursi yang mereka duduki tidak menghadap searah laju kereta.

Hal tersebut membuat penumpang harus duduk di kursi yang menghadap mundur atau berlawanan dari lajur kereta selama berjam-jam.

Lantas, bisakah penumpang kereta ekonomi memilih kursi yang tidak menghadap mundur?

Baca juga: 57 Kereta Ekonomi hingga Eksekutif yang Dapat Diskon 25 Persen 1-3 Desember 2023, Segera Pesan!

Penjelasan KAI

VP Public Relations KAI Joni Martinus mengatakan, penumpang belum dapat memastikan posisi kursi apakah menghadap searah laju kereta atau tidak saat memesan tiket. 

Hal itu karena menyesuaikan dengan kesiapan rangkaian pada saat keberangkatannya.

Meski penumpang kereta ekonomi belum bisa memilih kursi yang searah laju kereta, Joni menyampaikan bahwa saat ini KAI terus melakukan peningkatan kenyamanan pada sarana kereta, termasuk kelas ekonomi.

Contohnya dengan meluncurkan kereta ekonomi new generation di Stasiun Pasarsenen, Jakarta pada 26 September 2023.

Kereta ini dirangkaikan pada KA Jayabaya relasi Pasarsenen-Malang PP sebagai tahap awal. 

"Kursi ekonomi new generation tersebut sudah dapat disesuaikan searah laju KA ataupun berhadapan," ujar Joni kepada Kompas.com, Rabu (29/11/2023).

Baca juga: Menilik 3 Kelas Kursi di Kereta Cepat Whoosh Beserta Harga Tiketnya

Halaman:

Terkini Lainnya

Cara Mengubah Kalimat dengan Format Huruf Besar Menjadi Huruf Kecil di Google Docs

Cara Mengubah Kalimat dengan Format Huruf Besar Menjadi Huruf Kecil di Google Docs

Tren
Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Lolos SNBT 2024, Ini UKT Kedokteran UGM, Unair, Unpad, Undip, dan UNS

Tren
Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Cara Daftar KIP Kuliah Jalur Mandiri PTN 2024, Klik kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Tren
Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Cara Cek Lokasi Faskes dan Kantor BPJS Kesehatan Terdekat secara Online

Tren
Ramai soal Video WNA Sebut IKN 'Ibukota Koruptor Nepotisme', Jubir OIKN: Bukan di Wilayah IKN

Ramai soal Video WNA Sebut IKN "Ibukota Koruptor Nepotisme", Jubir OIKN: Bukan di Wilayah IKN

Tren
Pos Indonesia Investasi Robot untuk Efisiensi Gaji, Ekonom: Perlu Analisis Lagi

Pos Indonesia Investasi Robot untuk Efisiensi Gaji, Ekonom: Perlu Analisis Lagi

Tren
Jawaban Anies soal Isu Duet dengan Kaesang, Mengaku Ingin Fokus ke Koalisi

Jawaban Anies soal Isu Duet dengan Kaesang, Mengaku Ingin Fokus ke Koalisi

Tren
Denmark Tarik Peredaran Mi Samyang karena Terlalu Pedas, Bagaimana dengan Indonesia?

Denmark Tarik Peredaran Mi Samyang karena Terlalu Pedas, Bagaimana dengan Indonesia?

Tren
Lolos SNBT 2024, Apakah Boleh Tidak Diambil? Ini Penjelasannya

Lolos SNBT 2024, Apakah Boleh Tidak Diambil? Ini Penjelasannya

Tren
Daftar PTN yang Menerima KIP Kuliah Jalur Mandiri, Biaya Studi Bisa Gratis

Daftar PTN yang Menerima KIP Kuliah Jalur Mandiri, Biaya Studi Bisa Gratis

Tren
KAI Kembali Operasikan KA Mutiara Timur, sampai Kapan?

KAI Kembali Operasikan KA Mutiara Timur, sampai Kapan?

Tren
Ramai soal La Nina Penyebab Hujan Turun Saat Musim Kemarau? Ini Penjelasan BMKG

Ramai soal La Nina Penyebab Hujan Turun Saat Musim Kemarau? Ini Penjelasan BMKG

Tren
Pulang Rawat Inap atas Permintaan Sendiri Tak Dijamin BPJS Kesehatan

Pulang Rawat Inap atas Permintaan Sendiri Tak Dijamin BPJS Kesehatan

Tren
Menko PMK Usul Korban Judi Online Jadi Penerima Bansos, Apa Alasannya?

Menko PMK Usul Korban Judi Online Jadi Penerima Bansos, Apa Alasannya?

Tren
Termasuk Infeksi yang Sangat Menular, Apa Itu Penyakit Difteri?

Termasuk Infeksi yang Sangat Menular, Apa Itu Penyakit Difteri?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com