Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Benarkah Menstruasi Akan Makin Deras jika Pernah Berhubungan Seksual? Ini Kata Dokter Boyke

Kompas.com - 14/11/2023, 19:30 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

“Artinya gini, darah haid yang tersisa akan semakin sedikit, semakin cepat bersih. Misalnya waktu masih perawan biasanya 7 hari, waktu sudah menikah jadi 6 hari,” jelas Boyke.

Durasi menstruasi juga bisa semakin cepat jika perempuan sudah pernah melahirkan.

“Apalagi jika sudah melahirkan, darah menstruasi semakin lancar karena bayi keluar dari rahim,” ungkapnya.

Meski begitu, rentang waktu antara menstruasi tetap berlangsung sama antara sebelum dan sesudah berhubungan seksual.

“Biasanya (rentang) antara menstruasi 21-35 hari, rata-rata 28 hari,” kata dia.

Baca juga: Posisi Bercinta Doggy Style Dianggap Bisa Merusak Vagina, Benarkah?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com