Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa yang Dimaksud dengan Zat? Berikut Pengertian dan Klasifikasinya

Kompas.com - 16/10/2023, 07:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

Partikel-partikelnya mempunyai ruang yang luas di antara mereka dan mempunyai energi kinetik yang tinggi.

Gas akan mengisi wadah apa pun, tetapi jika wadah tersebut tidak tertutup rapat, gas tersebut akan keluar dengan mudah.

Zat gas tidak memiliki bentuk dan volume yang pasti. Jika tidak dibatasi, partikel-partikel gas akan menyebar tanpa batas. Sebaliknya, jika dikurung ia akan memuai hingga memenuhi wadahnya.

Baca juga: Apa Perbedaan Atom, Molekul, dan Ion? Simak Penjelasan Berikut

Jenis zat lainnya

Sebagian besar dari Anda mungkin sangat familier dengan tiga jenis zat yang telah disebutkan di atas, yakni zat padat, cair dan gas.

Namun ada dua wujud lain yang tidak begitu populer namun sama pentingnya, yakni plasma dan kondensat Bose-Einstein.

1. Plasma

Dikutip dari laman Live Science, meski plasma bukanlah wujud materi yang umum, namun zat ini merupakan wujud materi yang paling umum di alam semesta.

Plasma terdiri dari partikel bermuatan tinggi dengan energi kinetik yang sangat tinggi. Bintang seperti matahari yang pada dasarnya adalah bola plasma yang sangat panas.

Gas mulia (helium, neon, argon, kripton, xenon, dan radon) sering digunakan untuk membuat rambu bercahaya dengan menggunakan listrik untuk mengionisasinya menjadi plasma.

Baca juga: Apa yang Dimaksud dengan Taksonomi? Berikut Pengertian dan Tingkatannya

2. Bose-Einstein condensates

Bose-Einstein condensates (BEC) pertama kali dibuat oleh para ilmuwan pada 1995.

Dengan menggunakan kombinasi laser dan magnet para ilmuwan mendinginkan sampel rubidium hingga beberapa derajat dari nol. Pada suhu yang sangat rendah ini, gerakan molekul hampir berhenti.

Karena hampir tidak ada energi kinetik yang berpindah dari satu atom ke atom lainnya, atom-atom mulai menggumpal.

Ini menyebabkan tidak ada lagi ribuan atom yang terpisah, melainkan hanya ada satu yakni “atom super”.

BEC digunakan untuk mempelajari mekanika kuantum pada tingkat makroskopis. Zat ini juga memiliki banyak sifat superfluida, atau fluida yang mengalir tanpa gesekan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang

Terkini Lainnya

Ada Kontes Penamaan 'Bulan Semu' Milik Bumi, Bisa Diikuti Seluruh Masyarakat Dunia

Ada Kontes Penamaan "Bulan Semu" Milik Bumi, Bisa Diikuti Seluruh Masyarakat Dunia

Tren
Komentari Kasus Polwan Bakar Suami karena Judi 'Online', Menkominfo: Ternyata Perempuan Lebih Kejam dari Lelaki

Komentari Kasus Polwan Bakar Suami karena Judi "Online", Menkominfo: Ternyata Perempuan Lebih Kejam dari Lelaki

Tren
Cara Melihat Instagram Stories Orang Lain Tanpa Diketahui Pemilik Akun

Cara Melihat Instagram Stories Orang Lain Tanpa Diketahui Pemilik Akun

Tren
PPDB DKI Jakarta 2024: Link, Jadwal, Cara Daftar, dan Cara Cek Hasilnya

PPDB DKI Jakarta 2024: Link, Jadwal, Cara Daftar, dan Cara Cek Hasilnya

Tren
Jadwal Libur Sekolah Juni 2024, Ada Idul Adha dan Kenaikan Kelas

Jadwal Libur Sekolah Juni 2024, Ada Idul Adha dan Kenaikan Kelas

Tren
Pukul Anjing K9 untuk Didisiplinkan, Bolehkah?

Pukul Anjing K9 untuk Didisiplinkan, Bolehkah?

Tren
Masa Unduh Sertifikat UTBK-SNBT Dipercepat Jadi 13 Juni 2024, Ini Cara Melihatnya

Masa Unduh Sertifikat UTBK-SNBT Dipercepat Jadi 13 Juni 2024, Ini Cara Melihatnya

Tren
Ramai soal Penggemar Ikuti Pemain Timnas karena FOMO, Apa Dampaknya?

Ramai soal Penggemar Ikuti Pemain Timnas karena FOMO, Apa Dampaknya?

Tren
Diikuti 6 Kandidat, Bagaimana Sistem Pemilihan Presiden Iran Digelar?

Diikuti 6 Kandidat, Bagaimana Sistem Pemilihan Presiden Iran Digelar?

Tren
Daftar Kode Rahasia Meteran Listrik PLN, Bisa Cek Kebocoran Arus hingga Periksa Daya

Daftar Kode Rahasia Meteran Listrik PLN, Bisa Cek Kebocoran Arus hingga Periksa Daya

Tren
Daftar Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang dari Jokowi

Daftar Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang dari Jokowi

Tren
Profil Simon Aloysius Mantiri, Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran yang Jadi Komisaris Utama Pertamina

Profil Simon Aloysius Mantiri, Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran yang Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Tak Kunjung Hilang, Benarkah Pemberantasan Judi Online di Indonesia Sulit Dilakukan?

Tak Kunjung Hilang, Benarkah Pemberantasan Judi Online di Indonesia Sulit Dilakukan?

Tren
Bukan Sepanjang Bulu Sikat, Ini Takaran Pasta Gigi untuk Cegah Gigi Berlubang

Bukan Sepanjang Bulu Sikat, Ini Takaran Pasta Gigi untuk Cegah Gigi Berlubang

Tren
Tak Banyak yang Tahu Vitamin F, Berikut Beragam Manfaatnya

Tak Banyak yang Tahu Vitamin F, Berikut Beragam Manfaatnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com