Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Cara Menurunkan Berat Badan di Usia 50 Tahun, Apa Saja?

Kompas.com - 14/09/2023, 07:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Beberapa olahraga yang direkomendasikan dilakukan di usia 50 tahun ke atas adalah jalan kaki, jogging, latihan ketahanan, menari, yoga, atau mendaki

Penelitian menunjukkan, orang dewasa yang berolahraga secara teratur memiliki kesehatan mental dan fungsi kognitif yang lebih baik.

Anda juga bisa mengombinasikan latihan peregangan, ketahanan, dan kekuatan.

Baca juga: Jangan Salah Pilih, Berikut Buah Rendah Karbohidrat untuk Menurunkan Berat Badan

4. Konsumsi serat

Selain meningkatkan konsumsi protein, asupan serat juga penting bagi mereka yang ingin menurunkan berat badan di usia 50 tahun ke atas.

Penelitian menunjukkan, menambahkan 14 gram serat setiap hari mampu mengurangi asupan kalori sekitar 10 persen.

5. Minum air putih

Mencukupi kebutuhan cairan dengan mengonsumsi air putih juga penting untuk menurunkan berat badan.

Pastikan konsumsi air putih dalam tubuh tercukupi.

Selain air putih, Anda juga bisa mengonsumsi teh herbal yang dapat membantu menurunkan berat badan secara signifikan.

Baca juga: Makanan Karbohidrat Satu Ini Cocok untuk Menurunkan Berat Badan, Apa Itu?

6. Tidur berkualitas

Tidur berkualitas juga bisa membantu menurunkan berat badan.

Banyak penelitian menyimpulkan bahwa tidur yang tidak berkualitas berkaitan dengan obesitas.

Cobalah membiasakan diri tidur selama 7-9 jam per hari. Selain itu, jaga kualitas tidur Anda dengan meminimalkan cahaya di kamar dan menghindari penggunaan ponsel sebelum tidur.

7. Hindari stres

Kenaikan berat badan bisa disebabkan oleh beberapa faktor, seperti retensi air, penambahan otot, dan sebagainya.

Oleh sebab itu, penurunan berat badan sebaiknya tidak hanya disarankan dengan angka pada timbangan.

Lihatlah indikator kesehatan lainnya, seperti tingkat energi, kesehatan mental, dan ukuran pinggang.

"Jika Anda meningkatkan rutinitas olahraga, tubuh dapat mengubah sebagian massa lemak menjadi massa otot yang tidak akan terlihat pada timbangan." kata Brittany Lubeck, seorang ahli diet dan penulis nutrisi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Tren
BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

Tren
Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Tren
Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Tren
Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Tren
Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Tren
Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Tren
Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Tren
Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Tren
9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

Tren
Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Tren
Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Tren
Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Tren
5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi 'Online'

5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi "Online"

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com