Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Pria Jepang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing | Mengapa Burger Disebut Makanan Tidak Sehat?

Kompas.com - 01/08/2023, 05:32 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sejumlah pemberitaan menghiasi laman Tren sepanjang Senin (31/7/2023).

Informasi seputar pria Jepang yang menghabiskan Rp 213 juta demi jadi anjing mendominasi pemberitaan.

Diketahui, pria bernama Toco memesan kostum khusus anjing jenis collie untuk memenuhi ambisi menjadi binatang.

Selain terkait hal di atas, informasi seputar sehatkah mengonsumsi lele yang diberi pakan kotoran, mengapa burger disebut makanan tidak sehat padahal berisi daging dan sayuran serta tangis Asfiyatun yang divonis 5 tahun penjara usai terima paket ganja pesanan anaknya juga menarik perhatian pembaca.

Baca juga: Survei Nama-nama Capres Potensial di 2024, Ganjar Nomor 1

Baca juga: Kata Media Asing soal Proposal Perdamaian yang Diusulkan Prabowo ke Ukraina

Berikut berita terpopuler di laman Tren sepanjang Senin (31/7/2023) hingga Selasa (1/8/2023) pagi:

1. Pria Jepang habiskan Rp 213 juta demi jadi anjing

Seorang pria asal Jepang rela menghabiskan uang sebesar 2 juta yen atau setara Rp 213 juta untuk "berubah" menjadi seekor anjing.

Diberitakan Daily Mail (30/5/2022), pria bernama Toco ini memesan kostum khusus anjing jenis collie untuk memenuhi ambisi menjadi binatang.

Kendati demikian, Toco mengaku menyembunyikan identitas sebagai anjing lantaran khawatir teman-temannya menganggap aneh.

Sebagai gantinya, dia selalu mengenakan setelan mahalnya saat menghadiri acara-acara tertentu, tanpa perlu membuka jati diri.

"Saya tidak ingin hobi saya diketahui, terutama oleh orang-orang yang bekerja dengan saya," kata dia.

Lantas, seperti apa cerita persisnya pria Jepang tersebut?

Informasi selengkapnya dapat disimak pada berita berikut:

Pria Jepang Habiskan Rp 213 Juta demi Jadi Anjing, Muncul di Depan Umum untuk Pertama Kalinya

2. Penjelasan KAI soal terganggunya penumpang Argo Semeru karena ibu-ibu berisik di kereta

Tangkapan layar penumpang KA Argo Semeru yang merasa terganggu dengan suara ibu-ibu yang mengobrol di dalam kereta.TikTok Tangkapan layar penumpang KA Argo Semeru yang merasa terganggu dengan suara ibu-ibu yang mengobrol di dalam kereta.

Unggahan video berisi keluhan seorang penumpang KA kelas eksekutif yang terganggu dengan suara ibu-ibu di kereta, ramai di media sosial.

Halaman:

Terkini Lainnya

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Tren
Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com