Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Cara Mencegah Ular Bersembunyi di Halaman

Kompas.com - 09/07/2023, 20:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

3. Jaga kebersihan halaman

Menjaga kebersihan rumah adalah salah satu cara untuk mencegah ular bersembunyi.

Kendati demikian, jangan lupa untuk membersihkan halaman agar reptil tersebut tidak bersembunyi di sana.

"Jagalah agar tanaman di sekitar rumah tetap pendek. Hal ini membuat halaman menjadi kurang menarik bagi ular dan hewan pengerat kecil," ujar Williams.

"Karena (tanaman pendek) meningkatkan keberadaan mereka terhadap predator dan juga membuat ular lebih mudah dikenali. Pangkas semua tanaman setidaknya 45 sentimeter dari fondasi rumah," sambungnya.

4. Singkirkan barang tidak terpakai

Sherrer menyarankan supaya penghuni rumah menyingkirkan barang tidak terpakai di halaman karena hal ini bisa dimanfaatkan oleh ular sebagai tempat persembunyian.

Barang yang ia maksud meliputi selang air, tumpukan kayu, dan benda-benda lain di halaman.

"Singkirkan benda-benda ini atau setidaknya singkirkan dari tanah untuk mencegah ular menggunakannya sebagai tempat berlindung," jelas Sherrer.

Baca juga: Mengenal Tangkalaluk, Ular Raksasa Penunggu Hutan Kalimantan, Sungguhan Ada?

5. Tutup lubang di sekitar rumah

Ada kemungkinan ular bersembunyi di halaman karena reptil ini menemukan mangsa berupa tikus yang bersarang di lubang di sekitar rumah.

Oleh sebab itu, lubang di sekitar hunian yang bisa dimanfaatkan oleh tikus sebagai sarangnya sebaiknya segera ditutup.

Kalau pun tikus tidak bersarang di sana, lokasi seperti itu bisa digunakan oleh ular untuk berdiam dan mengincar mangsa.

"Mengisinya dengan kerikil atau tanah sudah cukup," ujar Sherrer.

Baca juga: 4 Hal yang Harus Dilakukan Saat Ular Weling Masuk Rumah, Apa Saja?

6. Jangan menggunakan alat penyiram terlalu banyak

Alat penyiram di halaman merupakan solusi supaya tanaman mendapat suplai air ketika siang hari.

Tetapi, keberadaan alat tersebut berisiko membuat halaman menjadi lembap sehingga muncul hewan lain, seperti cacing, siput, maupun serangga.

Keberadaan cacing, siput, maupun serangga di halaman yang becek perlu dihindari karena hewan ini bisa diincar oleh ular sebagai mangsanya.

Baca juga: 8 Hal yang Bisa Mengundang Ular Masuk Rumah

7. Pakai kerikil

Sherrer mengatakan, salah satu cara mencegah ular bersembunyi di halaman adalah menggunakan kerikil.

Halaman:

Terkini Lainnya

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Tren
9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

9 Rekomendasi Makanan yang Membantu Menunjang Fungsi Otak, Apa Saja?

Tren
Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Meski Kaya Kolagen, Ini Jenis Kulit Ikan yang Tak Boleh Dimakan

Tren
Bentuk Bumi Disebut Bukan Bulat Sempurna tapi Berbenjol, Ini Penjelasan BRIN

Bentuk Bumi Disebut Bukan Bulat Sempurna tapi Berbenjol, Ini Penjelasan BRIN

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com