Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Download dan Join Threads, Aplikasi Mirip Twitter Buatan Meta

Kompas.com - 06/07/2023, 11:25 WIB
Aditya Priyatna Darmawan,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi


Tujuan pengembangan Threads

Meski Threads tertaut dengan Instagram, namun aplikasi ini secara terpisah dapat digunakan dan perlu diunduh.

Dikutip dari CNBC, Meta mengembangkan Threads sebagai media untuk memungkinkan percakapan yang positif dan produktif.

Pengguna dapat mengatur siapa yang dapat menyebutkan atau membalasnya di dalam aplikasi itu.

Sama seperti Instagram, pengguna dapat menambahkan dan menyaring kata-kata tertentu yang diinginkan atau tidak.

Threads juga memungkinkan untuk berhenti mengikuti, membatasi, memblokir, atau melaporkan akun orang lain.

Jika ada akun orang yang diblokir di Instagram, maka akan secara otomatis juga terjadi di Threads.

Baca juga: Pejabat Italia Tawarkan Colosseum Jadi Tempat Pertarungan Elon Musk Vs Mark Zuckerberg, Kapan Digelar?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com