Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Kebiasaan Sederhana untuk Melatih Kesabaran

Kompas.com - 05/07/2023, 13:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

Anda bisa bernyanyi di sekitar rumah, melakukan hal konyol bersama keluarga sahabat, dan tertawa. Secara aktif cobalah untuk menganggap diri Anda tidak terlalu serius.

6. Belajar menerima keadaan

Salah satu cara untuk bisa menjadi lebih sabar adalah dengan belajar menerima keadaan Anda saat ini.

Namun, ini bukan berarti Anda tidak boleh mencoba mengubah sesuatu yang sepertinya perlu diubah.

Menerima keadaan berarti menerima pengalaman Anda pada saat itu, apa adanya, bahkan jika itu tidak menyenangkan.

Baca juga: 5 Tips Perubahan Pola Makan bagi Penderita Asam Lambung

7. Jadi pendengar yang baik

Anda bisa menjadi lebih sabar dengan berlatih menjadi pendengar yang baik. Dengarkan baik-baik apa yang dikatakan anggota keluarga atau lawan bicara lainnya.

Berfokuslah pada pemahaman tentang apa yang dibicarakan, bukan pada merumuskan tanggapan Anda.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com