Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ramai soal Domain Email Magang Bakti BCA dengan @pt-slp.co.id, Ini Penjelasan BCA

Kompas.com - 21/06/2023, 06:30 WIB
Alicia Diahwahyuningtyas,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebuah unggahan tangkapan layar yang berisi undangan tes online BCA dengan alamat email berbeda, ramai di media sosial.

Unggahan tersebut dibuat oleh akun Twitter ini pada Senin (19/6/2023).

Dalam unggahan tersebut, pengunggah mengungkapkan bahwa dirinya melamar program Magang Bakti BCA.

Kemudian, ia mengaku mendapatkan email undangan tes online, namun dengan domain email yang tidak ada nama BCA, yaitu rekrutmenbakti@pt-slp.co.id.

"Ini tuh beneran dari BCA ga ya? kok domain emailnya gaada BCA nya pisan.. btw aku emang lamar magang bakti disitu, tapi belum dapat undangan berupa link sesuai yg terterah di email," tulis pengunggah.

Beberapa warganet yang melihat unggahan tersebut turut berkomentar.

"Domainnya BCA nder, kalo yg itu keknya bkn deh," tulis akun ini.

"Betul kok. aku kemarin juga dari situu, rill," ungkap akun ini.

"Aku dulu itu kok, trs ada email lagi kalo lolos tesnya wkwk," kata akun ini.

Hingga Selasa (20/6/2023), unggahan tersebut sudah dilihat sebanyak 34.200 kali dan dikomentari 35 warganet.

Lantas, benarkah hal domain email tersebut berasal dari BCA?

Baca juga: Beasiswa BCA Finance Peduli 2023: Syarat, Fasilitas, dan Link Daftarnya...

Penjelasan BCA

EVP Corporate Communication & Social Responsibility BCA Hera F. Haryn menyampaikan bahwa email yang diterima dalam unggahan tersebut benar merupakan email dari rekrutmen program Permagangan Bakti BCA.

"Informasi mengenai proses seleksi program Permagangan Bakti memang benar disampaikan melalui email rekrutmenbakti@pt-slp.co.id/recruitment@ifocharcom.com," ujarnya kepada Kompas.com, Selasa (20/6/2023).

Ia mengungkapkan, hal ini karena per 1 Mei 2023, BCA telah bekerja sama dengan PT Sentral Layanan Prima (SLP) & PT IFO CharCom Empowerment untuk proses seleksi Magang Bakti area Jabodetabek.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

Tren
Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Tren
Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Tren
Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi Online

Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi Online

Tren
Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Tren
Jebakan Siklus Narkoba yang Tak Berujung

Jebakan Siklus Narkoba yang Tak Berujung

Tren
Apa yang Terjadi pada Tubuh jika Rutin Minum Teh Jahe Setiap Hari?

Apa yang Terjadi pada Tubuh jika Rutin Minum Teh Jahe Setiap Hari?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

Tren
Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Tren
Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Tren
Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Tren
Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Usai Kirim Balon Sampah, Korut Buka Lahan 40 Km dari Perbatasan Korsel

Tren
Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Kenapa Pintu Pesawat Berada di Sisi Kiri? Ini Sejarah dan Alasannya

Tren
Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Teringat Kasus Jessica Wongso, Otto Hasibuan Beri Bantuan Hukum Terpidana Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com