Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kedatangan Timnas Argentina dan Alasan Messi dan Di Maria Tak Hadir di Indonesia

Kompas.com - 17/06/2023, 07:30 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Para pemain Argentina akhirnya tiba di Indonesia pada Jumat (16/6/2023) melalui Bandara Soekarno-Hatta.

Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir menyambut langsung kedatangan para pemain Argentina ini.

Beberapa pemain bintang Argentina yang ikut ke Indonesia adalah Enzo Fernandez, Alexis Mac Allister, dan Emiliano Martinez.

Tiga nama tersebut menjadi bagian penting dari Argentina ketika menjuarai Piala Dunia.

Sayangnya, Lionel Messi, Angel Di Maria, dan Nicolas Otamendi tidak terlihat di antara rombongan para pemain.

Baca juga: Saat Media Argentina Sebut Messi Ingin Datang ke Indonesia...


Baca juga: Pelatih Argentina soal Messi Tak Datang ke Indonesia: Itu Keputusan Saya...

Jadwal pertandingan

Kehadiran pemain Argentina ini merupakan bagian dari rangkaian FIFA Matchday Juni 2023.

Sebelumnya, Argentina telah melakoni laga melawan Australia pada Kamis (15/6/2023) di China.

Untuk laga Indonesia vs Argentina, laga akan digelar pada Senin (19/6/2023) di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan.

Baca juga: Jejak Indonesia Raih Medali Emas Sepak Bola di SEA Games

Kick off pertandingan akan dimulai pada 19.30 WIB dan disiarkan secara langsung di RCTI.

Ini merupakan pertandingan bersejarah antara kedua negara, karena baru pertama kali bertemu.

Sementara itu, PSSI telah membuka penukaran tiket selama empat hari pada pukul 10.00-17.00 WIB, mulai Jumat.

Penikaran tiket bisa dilakukan di Wisma Serbaguna GBK, Senayan.

Baca juga: Daftar Bintang Argentina yang Hadir di Indonesia: Tanpa Messi, Ada Sang Peraih Treble

Alasan Messi dan Di Maria tak hadir

Kapten timnas Argentina, Lionel Messi (paling kanan), merayakan gol bersama rekan-rekan setimnya dalam laga FIFA Matchday melawan timnas Australia. Laga Argentina vs Australia tersebut digelar di Workers Stadium, Beijing, China, pada Kamis (15/6/2023) malam WIB. (Foto oleh LINTAO ZHANG/AFP)Getty Images via AFP/LINTAO ZHANG Kapten timnas Argentina, Lionel Messi (paling kanan), merayakan gol bersama rekan-rekan setimnya dalam laga FIFA Matchday melawan timnas Australia. Laga Argentina vs Australia tersebut digelar di Workers Stadium, Beijing, China, pada Kamis (15/6/2023) malam WIB. (Foto oleh LINTAO ZHANG/AFP)

Kepastian tidak adanya Messi dan Di Maria dalam rombongan ke Indonesia dikonfirmasi oleh pelatih Argentina, Lionel Scaloni.

Padahal, dua nama bintang itu sebelumnya masuk dalam daftar pemain yang akan dibawa untuk FIFA Matchday Juni 2023.

Halaman:

Terkini Lainnya

Kemenhan Buka 25.258 Formasi CASN 2024 untuk PPPK dan CPNS, Ini Rinciannya

Kemenhan Buka 25.258 Formasi CASN 2024 untuk PPPK dan CPNS, Ini Rinciannya

Tren
Fitur, Manfaat, dan Cara Penggunaan Aplikasi Kawal Haji Kementerian Agama

Fitur, Manfaat, dan Cara Penggunaan Aplikasi Kawal Haji Kementerian Agama

Tren
Mengenal Program Pesiar BPJS Kesehatan, Berikut Tujuan dan Manfaatnya

Mengenal Program Pesiar BPJS Kesehatan, Berikut Tujuan dan Manfaatnya

Tren
Jubir KPK Ali Fikri Mendadak Diganti Tessa Mahardika, gara-gara Kritik Pimpinan?

Jubir KPK Ali Fikri Mendadak Diganti Tessa Mahardika, gara-gara Kritik Pimpinan?

Tren
Cara Mencetak KK secara Online, Tak Perlu ke Kantor Dukcapil

Cara Mencetak KK secara Online, Tak Perlu ke Kantor Dukcapil

Tren
Alasan Anjing Peliharaan Melakukan Gerakan Memutar Sebelum Berbaring

Alasan Anjing Peliharaan Melakukan Gerakan Memutar Sebelum Berbaring

Tren
Jangan Salah Beli, Ini Ciri-ciri Hewan Kurban yang Sehat

Jangan Salah Beli, Ini Ciri-ciri Hewan Kurban yang Sehat

Tren
Dulu Dilarang, Kenapa MK Hapus Pasal yang Melarang Dinasti Politik?

Dulu Dilarang, Kenapa MK Hapus Pasal yang Melarang Dinasti Politik?

Tren
Perjalanan Kasus Kematian Akseyna UI: 9 Tahun Tak Terungkap, Polisi Akui Kesulitan

Perjalanan Kasus Kematian Akseyna UI: 9 Tahun Tak Terungkap, Polisi Akui Kesulitan

Tren
Gerindra Dukung Khofifah-Emil Dardak pada Pilgub Jatim 2024, Bagaimana dengan PDI-P?

Gerindra Dukung Khofifah-Emil Dardak pada Pilgub Jatim 2024, Bagaimana dengan PDI-P?

Tren
7 Gejala Chikungunya yang Perlu Diwaspadai, Termasuk Demam dan Nyeri Sendi

7 Gejala Chikungunya yang Perlu Diwaspadai, Termasuk Demam dan Nyeri Sendi

Tren
4 Suplemen yang Dapat Membahayakan Jantung, Salah Satunya Ekstrak Bawang Putih

4 Suplemen yang Dapat Membahayakan Jantung, Salah Satunya Ekstrak Bawang Putih

Tren
Banyak Aturan Ditunda Usai Tuai Penolakan, Pemerintah Dinilai Sembrono dalam Membuat Kebijakan

Banyak Aturan Ditunda Usai Tuai Penolakan, Pemerintah Dinilai Sembrono dalam Membuat Kebijakan

Tren
Apa Indikator Orang Gemuk Disebut Obesitas? Simak Tandanya Berikut Ini

Apa Indikator Orang Gemuk Disebut Obesitas? Simak Tandanya Berikut Ini

Tren
Duduk Perkara Anak Angelina Jolie-Brad Pitt Ingin Hapus Nama Keluarga dari Sang Ayah

Duduk Perkara Anak Angelina Jolie-Brad Pitt Ingin Hapus Nama Keluarga dari Sang Ayah

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com