Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

25 Twibbon Lebaran Ketupat dan Cara Membuatnya dengan Mudah di Ponsel

Kompas.com - 28/04/2023, 20:00 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Lebaran ketupat atau bakda kupat akan dirayakan pada Sabtu, 29 April 2023.

Lebaran ketupat biasanya jatuh pada satu minggu setelah hari raya Idul Fitri atau memasuki tanggal 7 Syawal.

Tradisi tersebut menjadi bagian tak terpisahkan dalam masyarakat Jawa yang dirayakan dengan cara berkumpul bersama keluarga atau hajatan.

Di sisi lain, lebaran ketupat juga bisa diperingati dengan mengunggah twibbon ke aplikasi pesan instan atau media sosial.

Simak link dan cara buat twibbon Lebaran ketupat 2023 dan cara menggunakannya di bawah ini.

Baca juga: Tradisi Lebaran Ketupat Saat Maulid Nabi di Bangka, Dimulai Sejak 2 Abad Lalu

Twibbon Lebaran ketupat

Dilansir dari Kompas.com, Lebaran ketupat diyakini awalnya diperkenalkan oleh Sunan Kalijaga.

Sunan kalijaga yang lahir dengan nama kecil Jaka Said adalalah salah satu Wali Songo, tokoh yang menyebarkan agama Islam di Tanah Jawa

Dulunya, ia memperkenalkan dua bakda (sesudah) kepada masyarakat Jawa, yakni bakda lebaran dan bakda kupat.

Bakda lebaran adalah proses shalat Ied ketika tanggal 1 Syawal, sementara bakda kupat dilakukan seminggu setelah Lebaran.

Ketika Lebaran ketupat tiba masyarakat membuat ketupat, sejenis penganan dari beras yang dimasukkan ke dalam anyaman daun kelapa atau janur.

Berikut twibbon Lebaran ketupat 2023 yang dapat diunduh:

Baca juga: Warga di Banyumas Rayakan Lebaran Ketupat, Ini Maknanya

Halaman:

Terkini Lainnya

Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Tren
Kapolda Ahmad Luthfi Segera jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya di Pilgub Jateng 2024?

Kapolda Ahmad Luthfi Segera jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya di Pilgub Jateng 2024?

Tren
Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Tren
Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Tren
Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Tren
Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Tren
Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Tren
9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

Tren
Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Tren
Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Tren
Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Tren
5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi 'Online'

5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi "Online"

Tren
Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Tren
BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com