Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

16 Makanan yang Sebaiknya Dihindari Penderita Sakit Ginjal

Kompas.com - 20/02/2023, 16:15 WIB
Erwina Rachmi Puspapertiwi,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

10. Acar

Makanan yang diawetkan atau diasinkan seperti acar mengandung banyak garam. Makanan ini jelas tidak baik bagi penderita sakit ginjal.

11. Aprikot

Buah aprikot kaya akan vitamin C, vitamin A, dan serat. Namun, buah ini juga tinggi potasium.

Bukan hanya versi segarnya, aprikot kering justru memiliki kandungan potasium lebih banyak. Karena itu, pengidap gangguan ginjal sebaiknya menghindari konsumsi aprikot.

12. Kentang dan ubi jalar

Kentang dan ubi jalar adalah sayuran yang kaya potasium.

Untuk mengurangi kadar potasium, kentang dan ubi jalar dapat direndam atau dicuci sebelum diolah.

Iris kentang menjadi potongan-potongan kecil dan tipis lalu rebus selama 10 menit, cara ini bisa mengurangi kandungan potasiumnya.

Baca juga: 5 Sayuran Penurun Kreatinin, Konsumsi untuk Cegah Masalah Ginjal

13. Tomat

Tomat adalah buah dengan kandungan potasium tinggi yang mungkin juga tidak sesuai bagi pasien penyakit ginjal.

Sebaiknya, ganti produk dari tomat dengan buah lainnya. Contoh, menukar saus tomat dengan saus cabai merah panggang yang tidak banyak mengandung potasium. 

14. Sayuran berdaun hijau

Sayuran berdaun hijau mengandung berbagai nutrisi dan mineral dalam jumlah tinggi, termasuk potasium.

Disajikan mentah atau matang, sayuran berdaun hijau mempunyai kandungan potasium yang tetap sama.

Sayuran ini juga tinggi asam oksalat yang dapat meningkatkan risiko batu ginjal dan menurunkan fungsi ginjal.

Baca juga: Minum Kopi Lebih dari 3 Cangkir Sehari Berisiko Alami Disfungsi Ginjal

15. Kurma, kismis, dan plum

Kurma, kismis, dan plum juga mengandung potasium tinggi. Ada baiknya pengidap penyakit ginjal menghindari konsumsi buah kering untuk menjaga kadar potasium tetap normal.

16. Pretzel, keripik, dan kerupuk

Makanan ringan siap saji seperti pretzel, keripik, dan kerupuk cenderung kurang nutrisi dan relatif tinggi garam.

Terlebih lagi, jika keripik dibuat dari kentang, mereka juga mengandung potasium dalam jumlah yang signifikan.

Pretzel, keripik, dan kerupuk yang mudah dikonsumsi dalam porsi besar akan cenderung membuat orang memakannya dalam jumlah banyak. Akibatnya, kandungan garam dan potasium di dalam produk ini akan membahayakan penderita penyakit ginjal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Komentari Kasus Polwan Bakar Suami karena Judi 'Online', Menkominfo: Ternyata Perempuan Lebih Kejam dari Lelaki

Komentari Kasus Polwan Bakar Suami karena Judi "Online", Menkominfo: Ternyata Perempuan Lebih Kejam dari Lelaki

Tren
Cara Melihat Instagram Stories Orang Lain Tanpa Diketahui Pemilik Akun

Cara Melihat Instagram Stories Orang Lain Tanpa Diketahui Pemilik Akun

Tren
PPDB DKI Jakarta 2024: Link, Jadwal, Cara Daftar, dan Cara Cek Hasilnya

PPDB DKI Jakarta 2024: Link, Jadwal, Cara Daftar, dan Cara Cek Hasilnya

Tren
Jadwal Libur Sekolah Juni 2024, Ada Idul Adha dan Kenaikan Kelas

Jadwal Libur Sekolah Juni 2024, Ada Idul Adha dan Kenaikan Kelas

Tren
Pukul Anjing K9 untuk Didisiplinkan, Bolehkah?

Pukul Anjing K9 untuk Didisiplinkan, Bolehkah?

Tren
Masa Unduh Sertifikat UTBK-SNBT Dipercepat Jadi 13 Juni 2024, Ini Cara Melihatnya

Masa Unduh Sertifikat UTBK-SNBT Dipercepat Jadi 13 Juni 2024, Ini Cara Melihatnya

Tren
Ramai soal Penggemar Ikuti Pemain Timnas karena FOMO, Apa Dampaknya?

Ramai soal Penggemar Ikuti Pemain Timnas karena FOMO, Apa Dampaknya?

Tren
Diikuti 6 Kandidat, Bagaimana Sistem Pemilihan Presiden Iran Digelar?

Diikuti 6 Kandidat, Bagaimana Sistem Pemilihan Presiden Iran Digelar?

Tren
Daftar Kode Rahasia Meteran Listrik PLN, Bisa Cek Kebocoran Arus hingga Periksa Daya

Daftar Kode Rahasia Meteran Listrik PLN, Bisa Cek Kebocoran Arus hingga Periksa Daya

Tren
Daftar Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang dari Jokowi

Daftar Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang dari Jokowi

Tren
Profil Simon Aloysius Mantiri, Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran yang Jadi Komisaris Utama Pertamina

Profil Simon Aloysius Mantiri, Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran yang Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Tak Kunjung Hilang, Benarkah Pemberantasan Judi Online di Indonesia Sulit Dilakukan?

Tak Kunjung Hilang, Benarkah Pemberantasan Judi Online di Indonesia Sulit Dilakukan?

Tren
Bukan Sepanjang Bulu Sikat, Ini Takaran Pasta Gigi untuk Cegah Gigi Berlubang

Bukan Sepanjang Bulu Sikat, Ini Takaran Pasta Gigi untuk Cegah Gigi Berlubang

Tren
Tak Banyak yang Tahu Vitamin F, Berikut Beragam Manfaatnya

Tak Banyak yang Tahu Vitamin F, Berikut Beragam Manfaatnya

Tren
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Filipina, Kick Off Pukul 19.30 WIB

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Filipina, Kick Off Pukul 19.30 WIB

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com