Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kebiasaan Latihan Otot untuk Menurunkan Berat Badan Usia 40 Tahun ke Atas

Kompas.com - 13/02/2023, 16:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Anda cukup memastikan tubuh lurus dengan salah satu lutut membentuk sudut 90 derajat.

Lakukan secara bergantian dengan kaki lainnya.

Baca juga: Hati-hati, 6 Kebiasaan Minum Ini Bisa Mempercepat Penuaan

4. Push-up

Gerakan push up bisa membantu melatih otot dada, lengan, dan bahu. Push-up dilakukan dengan posisi berbaring di bidang datar.

Kemudian tekan alas bidang dengan telapak tangan. Lalu dorong bahu ke belakang.

Ulangi gerakan sebanyak beberapa kali.

5. Pull-up

Gerakan pull-up melatih otot punggung dan lengan. Pull-up memerlukan batuan palang pull-up yang terpasang dengan kuat.

Mulailah dengan berdiri di bawah palang. Kemudian angkat tangan tepat di atas kepala. Pastikan telapak tangan menghadap ke tubuh.

Cobalah melompat untuk meraih palang. Lalu tekuk kedua siku agar tubuh terangkat sehingga kepala berada di atas palang.

Itulah beberapa latihan otot yang aman dilakukan bagi mereka yang berusia 40 tahun ke atas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com