Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Twit Kakek Asal Pandeglang Ditemukan Telantar di Belakang Tangcity Mall, Ini Kisahnya

Kompas.com - 31/01/2023, 08:30 WIB
Yefta Christopherus Asia Sanjaya,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kisah seorang kakek yang diduga ditelantarkan oleh keluarganya dan hidup di jalanan viral di Twitter pada Senin (30/1/2023).

Kisah kakek tersebut dibagikan oleh akun base ini dan sudah ditayangkan sebanyak 2,9 juta kali dan di-retweet 10,900 kali.

Dalam unggahan, terlihat seorang kakek berambut putih dan berbaju koko hidup sebatang kara di pinggir jalan di belakang Tangcity Mall, Kota Tangerang.

Ia ditemukan oleh salah seorang warganet dan sempat dibelikan nasi goreng dan minum lantaran belum makan selama dua hari.

Baca juga: Viral, Video Babinsa Terima Amplop Berlogo Kemenhan Berisi Uang Rp 1 Juta, Bagaimana Penjelasannya?

"Temen2 yg warga pandegelang boleh bantu share, kakek ini di buang di tangcity sma keluarga istrinya," tulis pengunggah.

Diketahui, pengunggah itu sempat berbincang dengan kakek tersebut dan mengulik beberapa informasi yang selanjutnya diunggah ke akun TikTok ini.

Pengunggah menuliskan, kakek yang ditemukan telantar di belakang Tangcity Mall ditinggal oleh anak dan istrinya.

Menurut pengakuan si kakek, ia sudah hidup sendirian di pinggir jalan selama dua bulan.

Baca juga: Menyoroti Anggaran Kemiskinan Rp 500 Triliun, Setiap Warga Miskin Bisa Dapat Rp 19 Juta

Baca juga: Imbas Lockdown, Warga Miskin Myanmar Konsumsi Tikus dan Ular

Tanggapan Pemkot Tangerang

Kompas.com meminta konfirmasi ke Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang soal beredarnya twit kakek telantar di belakang Tangcity Mall tersebut.

Saat dikonfirmasi, Kabag Humas Pemkot Tangerang, Mualim, menyampaikan bahwa tempat ditemukannya kakek tersebut berada di wilayahnya.

Mualim juga mengatakan, Pemkot Tangerang melalui dinas sosial (dinsos) sedang menindaklanjuti aduan tersebut.

"Biasanya kalau memang benar kita langsung tampung di rumah singgah yang ada di dinas sosial," kata Mualim, Senin (30/1/2023).

"Dinsos saat ini sedang menindaklanjuti laporan tersebut," sambungnya.

Baca juga: Cerita di Balik Video Viral Kakek Kayuh Sepeda 15 Kilometer agar Bisa Vaksin Covid-19

Lalu, bagaimana kelanjutan kisah kakek yang ditemukan telantar karena ditinggal oleh keluarganya di belakang Tangcity Mall tersebut?

Tangcity MallTangcitymall.com Tangcity Mall

Ditemukan sedang tiduran di pinggir jalan

Erna Fatmawati, warganet yang menemukan kakek tersebut mengutarakan bahwa pertemuan keduanya terjadi pada Minggu (29/1/2023) siang.

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Tren
6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

Tren
Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Tren
Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Tren
Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Tren
Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Tren
Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Tren
Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Tren
Mengenal 'Bamboo School' Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Mengenal "Bamboo School" Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Tren
Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Tren
Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Tren
Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Tren
Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com