Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Fitur Terbaik Windows 11 yang Patut Dicoba

Kompas.com - 11/01/2023, 06:00 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

3. Snap Layout

Snap Layout memungkinkan Anda memilih tangkapan layar yang telah ditentukan sebelumnya.

Arahkan mouse Anda ke tombol "maximize" program untuk menggunakan "Snap Layouts". Dari sana, Anda akan mendapatkan enam opsi untuk memposisikan jendela yang terbuka.

Baca juga: 8 Fitur Tersembunyi di Android 13, Sudah Coba?

4. Widget Windows

Setelah beberapa risiko keamanan yang terkait dengannya, Widget Windows dihapus di Windows 7. Namun, fitur ini dihadirkan kembali di Windows 11.

Widget adalah program ringan yang memungkinkan Anda mengakses berbagai informasi hanya dengan satu klik tombol.

Untuk mulai menambahkan widget, cukup tekan tombol Windows + W pada keyboard.

5. Integrasi obrolan Teams

Dengan lebih dari 250 juta pengguna aktif bulanan, Teams adalah salah satu platform komunikasi bisnis paling populer.

Integrasi ini akan mempermudah penggunaan program ini. Anda dapat membuka obrolan dan kontak dengan satu klik di taskbar.

Integrasi baru yang berguna memungkinkan pengguna Microsoft Teams untuk membuka obrolan teks atau video dengan cepat dari taskbar, dan memulai panggilan dengan anggota tim.

6. Focus Sessions

Windows 11 siap membantu Anda yang memiliki masalah fokus untuk mengerjakan suatu tugas. Focus Sessions memungkinkan Anda menyetel alarm dan pengatur waktu untuk memantau kemajuan Anda.

Ini juga memiliki widget pendamping yang dapat Anda atur di desktop, sehingga membuatnya lebih mudah untuk melihat kemajuan Anda tanpa membuka aplikasi.

Untuk memulai, Anda hanya perlu membuka aplikasi "Alarm & Time". Di kiri atas, pilih "Focus Sessions" dan atur sesuai keinginan.

Baca juga: 6 Fitur Tersembunyi di Twitter yang Layak Dicoba

7. Sinkronkan papan klip dengan perangkat

Dengan menggunakan Microsoft SwiftKey Beta dan Windows 11, teks dapat disalin dan ditempel antara ponsel Android dan komputer Windows Anda.

Untuk melakukannya, pertama-tama Anda harus membuka SwiftKey dan mengaktifkannya.

Dari menu "Setting", pilih "Clipboard", lalu aktifkan riwayat Clipboard. Selanjutnya, ketuk tombol "Sync across devices".

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Tren
5 Fakta Polisi Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi 'Online'

5 Fakta Polisi Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi "Online"

Tren
Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Tren
BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

Tren
Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Tren
Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Tren
Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi 'Online'

Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi "Online"

Tren
Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Tren
Jebakan Siklus Narkoba yang Tak Berujung

Jebakan Siklus Narkoba yang Tak Berujung

Tren
Apa yang Terjadi pada Tubuh jika Rutin Minum Teh Jahe Setiap Hari?

Apa yang Terjadi pada Tubuh jika Rutin Minum Teh Jahe Setiap Hari?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

Tren
Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Tren
Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Kategori Warung Makan yang Boleh Pakai Elpiji 3 Kg Subsidi, Apa Saja?

Tren
Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Wabah Infeksi Salmonella Merebak di AS, FDA Tarik Produk Mentimun

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com