Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Kesalahan Makan yang Membuat Berat Badan Susah Turun, Apa Saja?

Kompas.com - 08/09/2022, 16:30 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Sumber Eat This

KOMPAS.com - Pola makan yang keliru bisa mengakibatkan gagalnya upaya penurunan berat badan.

Anda mungkin pernah mengalami kesulitan menurunkan berat badan kendati sudah melakukan beragam metode diet.

Dikutip dari Eat This, terdapat banyak kemungkinan alasan mengapa seseorang sulit mendapatkan berat badan yang mereka inginkan meskipun sudah diet dan berpantang makan ini itu.

Salah satu hal yang menghambat penurunan berat badan adalah kesalahan pola makan yang kerap tidak disadari.

Pola makan yang menghambat penurunan berat badan

Berikut sederet kesalahan makan yang dapat menghambat penurunan berat badan:

1. Makan secara berlebihan

Mengonsumsi makanan yang berlebihan tentu saja bisa menjadi penyebab utama Anda kesulitan menurunkan berat badan.

Padahal, ukuran porsi makan adalah kunci untuk mencoba menurunkan berat badan.

Oleh karena itu, ahli diet kerap merekomendasikan agar semua orang mengukur porsi makan. Tujuannya, agar makanan yang Anda konsumsi tidak mengandung kalori yang berlebihan.

2. Kekurangan protein

Kesalahan lantaran tidak mengonsumsi protein yang cukup juga sering kali membuat berat badan seseorang sulit turun.

Faktanya, mengonsumsi cukup protein sepanjang hari diperlukan untuk kesehatan, terutama ketika seseorang ingin menurunkan berat badan.

"Protein sangat penting untuk menurunkan berat badan karena membantu meluruhkan lemak dan membangun otot," ujar ahli gizi, Courtney D'Angelo.

Untuk memenuhi kebutuhan protein, Anda bisa mengonsumsi dada ayam, sosis ayam, hingga ikan.

Seseorang yang mengonsumsi protein cukup akan merasakan kenyang yang panjang sehingga terhindar dari makan camilan tidak sehat.

Baca juga: 15 Makanan Pembakar Lemak untuk Menurunkan Berat Badan

3. Mengonsumsi banyak minyak

Minyak merupakan salah satu komponen penting untuk menghidangkan makanan lezat, terutama makanan khas Indonesia.

Namun, ahli diet terdaftar di Balance One Supplements Trista Best menyebutkan bahwa minyak adalah salah satu bahan yang membuat kepadatan kalori makanan meningkat secara signifikan dan cepat.

Halaman:

Terkini Lainnya

4 Cara Mengaktifkan Kembali BPJS Kesehatan yang Nonaktif secara Online

4 Cara Mengaktifkan Kembali BPJS Kesehatan yang Nonaktif secara Online

Tren
Pernah Muncul di Meksiko, Awan Berlubang Juga Teramati di Jember

Pernah Muncul di Meksiko, Awan Berlubang Juga Teramati di Jember

Tren
Daftar 14 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong

Daftar 14 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong

Tren
Disebut Akan Diundur, Kapan Hasil UTBK SNBT 2024 Diumumkan?

Disebut Akan Diundur, Kapan Hasil UTBK SNBT 2024 Diumumkan?

Tren
Peneliti Ungkap Alasan Paus Orca di Eropa Sering Menyerang Kapal hingga Tenggelam

Peneliti Ungkap Alasan Paus Orca di Eropa Sering Menyerang Kapal hingga Tenggelam

Tren
Daftar 27 Negara yang Menjadi Anggota Uni Eropa, Mana Saja?

Daftar 27 Negara yang Menjadi Anggota Uni Eropa, Mana Saja?

Tren
Ini Alasan Toyota Jepang Resmi Hentikan Pengiriman dan Penjualan 3 Mobil

Ini Alasan Toyota Jepang Resmi Hentikan Pengiriman dan Penjualan 3 Mobil

Tren
Menang Pemilu, Narendra Modi Bakal Jadi PM India 3 Periode

Menang Pemilu, Narendra Modi Bakal Jadi PM India 3 Periode

Tren
Alami Auto Brewery Syndrome, Wanita Asal Kanada Mabuk 2 Tahun meski Tak Minum Alkohol

Alami Auto Brewery Syndrome, Wanita Asal Kanada Mabuk 2 Tahun meski Tak Minum Alkohol

Tren
Orang Indonesia Konsumsi Mikroplastik Terbanyak di Dunia, Apa Bahayanya?

Orang Indonesia Konsumsi Mikroplastik Terbanyak di Dunia, Apa Bahayanya?

Tren
Duduk Perkara Hasto Kristiyanto Diperiksa Polda Metro Jaya, Diduga Sebarkan Berita Bohong

Duduk Perkara Hasto Kristiyanto Diperiksa Polda Metro Jaya, Diduga Sebarkan Berita Bohong

Tren
Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Tren
Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Tren
Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana jika Tunggak Iuran?

Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana jika Tunggak Iuran?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Head to Head Indonesia Vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com