Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Jenis Teh dan Manfaatnya: Membakar Lemak hingga Cegah Diabetes

Kompas.com - 22/03/2022, 12:33 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Selama ribuan tahun, teh dianggap sebagai minuman yang sarat akan kesehatan.

Meskipun masih banyak pertanyaan tentang berapa banyak yang diperlukan untuk mendapat manfaat maksimal, ahli gizi setuju bahwa semua jenis teh baik untuk tubuh.

Namun, mereka lebih suka teh yang diseduh daripada teh botolan untuk menghindari kalori dan pemanis ekstra.

Baca juga: Apakah Teh Hijau Bermanfaat untuk Tanaman? Ini Penjelasannya

Jenis-jenis teh

Ada beberapa jenis teh yang banyak ditemui, dikutip dari WebMD:

  • Teh hijau, dibuat dengan daun teh kukus dan memiliki konsentrasi EGCG yang tinggi.
  • Teh hitam, dibuat dengan daun teh yang difermentasi, memiliki kandungan kafein tertinggi.
  • Teh putih, tidak diawetkan dan tidak difermentasi.
  • Teh oolong, berasal dari tanaman yang sama yang digunakan untuk teh hijau dan teh hitam. Perbedaannya adalah proses pembuatannya. Teh ini dijemur di bawah matahari dan mengalami oksidasi.
  • Teh pu-erh, terbuat dari daun fermentasi dan tua.

Manfaat teh

Selain kaya akan antioksidan, teh juga memiliki banyak manfaat kesehatan lain.

Baca juga: Kesalahan Umum Saat Membuat Teh, Apa Saja?

1. Mengandung senyawa bioaktif

Lebih dari sekadar minuman, teh kaya akan polfenol, senyawan alami yang memiliki manfaat kesehatan, seperti mengurangi peradangan dan membantu melawan kanker, dikutip dari Healthline.

Selain itu, teh juga mengandung katekin yang disebut epigallocatechin-3-gallate (EGCG), antioksidan alami yang membantu kerusakan sel.

Zat tersebut dapat mengurangi pembentukan radikal bebas dalam tubuh, melindungi sel dan molekul dari kerusakan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Penerbangan 'Delay' Berjam-jam, Penumpang Qatar Airways Terjebak dalam Pesawat dengan AC Mati

Penerbangan "Delay" Berjam-jam, Penumpang Qatar Airways Terjebak dalam Pesawat dengan AC Mati

Tren
4 Suplemen yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi untuk Menurunkan Berat Badan

4 Suplemen yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi untuk Menurunkan Berat Badan

Tren
Warganet Sebut Pendaftaran CPNS Sebenarnya Tidak Gratis, Ini Kata BKN

Warganet Sebut Pendaftaran CPNS Sebenarnya Tidak Gratis, Ini Kata BKN

Tren
Potensi Khasiat Sayur Kubis untuk Menunjang Kesehatan Jantung

Potensi Khasiat Sayur Kubis untuk Menunjang Kesehatan Jantung

Tren
Cerita Pasien yang Hidup dengan Chip Neuralink Elon Musk...

Cerita Pasien yang Hidup dengan Chip Neuralink Elon Musk...

Tren
Berkaca dari Unggahan Viral Pelajar Bercanda Menghina Palestina, Psikolog Ungkap Penyebabnya

Berkaca dari Unggahan Viral Pelajar Bercanda Menghina Palestina, Psikolog Ungkap Penyebabnya

Tren
Sederet Masalah pada Haji 2024: Ada Makanan Basi dan Tenda Tak Layak

Sederet Masalah pada Haji 2024: Ada Makanan Basi dan Tenda Tak Layak

Tren
Kapan Terakhir Unduh Sertifikat UTBK? Berikut Link dan Cara Mengeceknya

Kapan Terakhir Unduh Sertifikat UTBK? Berikut Link dan Cara Mengeceknya

Tren
10 Bandara Terbaik di Asia 2024, Dua di Antaranya Milik Indonesia

10 Bandara Terbaik di Asia 2024, Dua di Antaranya Milik Indonesia

Tren
Tiket Kereta Compartment Suites Termahal Rp 2,45 Juta, Ini Kata KAI

Tiket Kereta Compartment Suites Termahal Rp 2,45 Juta, Ini Kata KAI

Tren
Benarkah Makan Kol Goreng Bisa Picu Kanker? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Makan Kol Goreng Bisa Picu Kanker? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
6 Alasan Jalan Kaki Mundur Lebih Baik dari Jalan Kaki Biasa

6 Alasan Jalan Kaki Mundur Lebih Baik dari Jalan Kaki Biasa

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 15-16 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 15-16 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Suplemen untuk Orang 40 Tahun | Duduk Perkara Sekuriti GBK Ribut dengan Fotografer

[POPULER TREN] Suplemen untuk Orang 40 Tahun | Duduk Perkara Sekuriti GBK Ribut dengan Fotografer

Tren
Tidak Lolos SNBT, Ini 5 PTN yang Masih Buka Jalur Mandiri Juni 2024

Tidak Lolos SNBT, Ini 5 PTN yang Masih Buka Jalur Mandiri Juni 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com