Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lowongan Kerja BCA untuk 8 Formasi, Dibuka hingga 31 Desember 2022

Kompas.com - 17/01/2022, 16:30 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Berikut ini 8 formasi lowongan kerja BCA yang diperlukan:

1. Sekretaris

Persyaratan:

  • Pendidikan minimal D3 (sedang melanjutkan S1) dari jurusan Sekretaris / Manajemen / Ekonomi / Ilmu Komunikasi / Public Relation / Administrasi Niaga dan jurusan terkait lainnya
  • IPK minimal 2.75
  • Wanita dengan usia 18 sampai 26 tahun
  • Memiliki kemampuan berbahasa Inggris merupakan nilai tambah
  • Memiliki pengalaman kerja sebagai sekretaris / sekretaris direksi merupakan nilai tambah
  • Menguasai Microsoft Office
  • Berpenampilan menarik
  • Ramah dan mampu berkomunikasi dengan baik
  • Penempatan di Jabodetabek (Kantor Cabang & Kantor Pusat)

Bagi Anda yang berminat bisa mengajukan pendaftaran di link ini. Lokasi tes bertempat di Jakarta.

Batas pendaftaran: 31 Desember 2022.

2. Staf Pengembangan Produk

Persyaratan:

  • Memiliki minat dalam analisa dan pengembangan produk digital
  • Memiliki ketertarikan di bidang teknologi / SCRUM
  • Memiliki kemampuan berpikir logis dan sistematis
  • Lulusan Sarjana (S1/S2) dengan IPK minimal 3,00 (skala 4,00)
  • Terbuka untuk semua jurusan, diutamakan untuk latar belakang bidang IT/ Teknik
  • Fresh graduate atau pengalaman maksimal 4 tahun di bidang pengembangan produk
  • Usia 20-30 tahun
  • Penempatan di Jakarta

Bagi Anda yang berminat bisa mengajukan pendaftaran di link ini. Lokasi tes bertempat di Jakarta.

Batas pendaftaran: 31 Desember 2022.

3. Auditor

Persyaratan:

  • Lulusan S1 dari jurusan Akuntansi / Manajemen / Teknik Industri
  • IPK minimal 3.00
  • Usia 19-30 tahun
  • Memiliki kemampuan analisa, kritis & berpikir secara sistematis
  • Menguasai bahasa inggris (lisan & tulisan)
  • Memiliki pengalaman sebagai auditor di industri perbankan / Kantor Akuntan Publik
  • Diutamakan memiliki kemampuan memimpin tim
  • Penempatan di Jakarta

Bagi Anda yang berminat bisa mengajukan pendaftaran di link ini. Lokasi tes bertempat di Jakarta.

Batas pendaftaran: 31 Desember 2022.

4. IT Auditor

Persyaratan:

  • Lulusan S1 dari jurusan Teknik Informatika / Computer Science / Information System
  • IPK minimal 3.00
  • Usia 19-30 tahun
  • Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di bidang IT
  • Diutamakan yang memiliki kemampuan Audit IT
  • Memahami bahasa pemrograman seperti SQL, Phython, C++, dll
  • Memahami perkembangan IT seperti Machine learning, AI, Robotic, API, dll
  • Penempatan di Jakarta

Bagi Anda yang berminat bisa mengajukan pendaftaran di link ini. Lokasi tes bertempat di Jakarta.

Batas pendaftaran: 31 Desember 2022.

5. Staf Legal Korporasi

Persyaratan:

  • Memiliki minat pada bidang hukum di dunia perbankan
  • Lulusan Sarjana (S1/S2) dengan IPK minimal 2,75 (skala 4,00)
  • Memiliki latar belakang pendidikan Hukum
  • Freshgraduate atau pengalaman 1-2 tahun di bidang hukum
  • Usia 18-27 tahun
  • Bersedia menjalani masa kontrak selama 1 tahun dan apabila berkinerja baik selama masa kontrak akan dilakukan pengangkatan sebagai karyawan tetap
  • Penempatan di Jakarta

Bagi Anda yang berminat bisa mengajukan pendaftaran di link ini. Lokasi tes bertempat di Jakarta.

Batas pendaftaran: 31 Desember 2022.

6. Program Junior Business Analyst

Persyaratan:

  • Lulusan S1 semua jurusan Teknik, Komputer, Matematika, Statistika, dan Ekonomi
  • IPK minimal 3.00 (skala 4.00)
  • Memiliki minat di Pengembangan Sistem atau Produk
  • Usia 17-24 tahun
  • Penempatan di Kantor Pusat (Jakarta)
  • Bersedia tidak menikah selama 1 (satu) tahun pendidikan
  • Bersedia menjalani ikatan dinas setelah pendidikan

Bagi Anda yang berminat bisa mengajukan pendaftaran di link ini. Lokasi tes bertempat di Bandung, Jabodetabek, Medan, Semarang, Surabaya, dan Yogyakarta.

Batas pendaftaran: 31 Desember 2022.

Baca juga: Indogrosir Buka Lowongan Kerja Lulusan SMA/SMK Sederajat

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

Tren
Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Tren
Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Tren
Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Tren
Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Tren
Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Tren
Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Tren
Mengenal 'Bamboo School' Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Mengenal "Bamboo School" Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Tren
Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Tren
Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Tren
Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Tren
Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com