Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Ramuan Herbal untuk Obati Batuk dan Pilek dengan Bahan Alami

Kompas.com - 14/08/2021, 12:15 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Flu atau pilek kerap terjadi saat cuaca kurang bersahabat atau saat terinfeksi virus. Terkadang, ada pula yang disertai batuk.

Sebagai pertolongan pertama, flu bisa diobati dengan obat-obatan herbal.

Ketua Umum Perkumpulan Dokter Pengembang Obat Tradisional dan Jamu Indonesia (PDPOTJI), Dr. dr. Inggrid Tania, MSi., menjelaskan, beberapa bahan alami bisa mengobati flu.

"Kalau untuk flu, bisa cepat juga sembuhnya dengan herbal. Tiga hari atau 5 hari bisa sembuh," kata Inggrid kepada Kompas.com, Jumat (13/8/2021).

Untuk selesma/common cold, kata Inggrid, bisa sembuh dalam 1 atau 2 hari.

"Tentu dibarengi dengan istirahat yang cukup dan makan makanan bergizi seimbang, cukupi kebutuhan cairan juga," kata dia.

Baca juga: Jangan Remehkan, Ini Perbedaan Flu Biasa dengan Gejala Covid-19

Berikut beberapa menyebutkan beberapa contoh ramuan yang bisa dibuat sendiri di rumah:

1. Ramuan Garlic Tea untuk batuk dan pilek dewasa

Komposisi:

  • 20 gram jahe, iris-iris
  • 2 butir bawang putih, iris-iris
  • 1 buah jeruk lemon, peras
  • 1 sendok makan madu
  • 200 ml gelas air.

Cara pembuatan:

  • Didihkan air, masukkan jahe dan bawang putih, rebus selama 10 menit. Kemudian matikan api, saring, masukkan perasan jeruk lemon dan madu. Lalu, aduk dan minum.

Sebagai catatan, ramuan ini juga bisa diminum anak-anak umur 2 tahun ke atas hingga 12 tahun, dengan komposisi bahan herbal setengahnya.

2. Ramuan berbasis jahe kunyit untuk batuk, pilek, meriang, gangguan pencernaan pada dewasa

Komposisi:

  • 20 gram jahe
  • 20 gram kunyit
  • 5 gram daun pegagan
  • Gula aren secukupnya
  • Air dari perasa 1 buah jeruk nipis.

Cara pembuatan:

  • Rebus semua bahan dengan 400 ml air hingga bersisa 200 ml air. Kemudian saring, beri perasan jeruk nipis, kemudian minum.

3. Ramuan berbasis lengkuas untuk batuk, pilek, sesak napas pada dewasa

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

8 Suplemen untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh

8 Suplemen untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh

Tren
Profil Sadiq Khan, Anak Imigran Pakistan yang Sukses Jadi Wali Kota London Tiga Periode

Profil Sadiq Khan, Anak Imigran Pakistan yang Sukses Jadi Wali Kota London Tiga Periode

Tren
Bukan Cuma Olahraga, Lakukan 3 Gerakan Ini untuk Jaga Kesehatan

Bukan Cuma Olahraga, Lakukan 3 Gerakan Ini untuk Jaga Kesehatan

Tren
Apa yang Akan Terjadi pada Tubuh Saat Minum Kopi Sebelum Makan?

Apa yang Akan Terjadi pada Tubuh Saat Minum Kopi Sebelum Makan?

Tren
Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 7-8 Mei 2024

Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 7-8 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN]  Ikan Tinggi Albumin, Cegah Sakit Ginjal dan Hati | Pemain Malaysia Disiram Air Keras

[POPULER TREN] Ikan Tinggi Albumin, Cegah Sakit Ginjal dan Hati | Pemain Malaysia Disiram Air Keras

Tren
PBB Kecam Israel Buntut Pemberedelan Al Jazeera, Ancam Kebebasan Pers

PBB Kecam Israel Buntut Pemberedelan Al Jazeera, Ancam Kebebasan Pers

Tren
Waspada, Modus Penipuan Keberangkatan Haji dengan Visa Non-Haji

Waspada, Modus Penipuan Keberangkatan Haji dengan Visa Non-Haji

Tren
Cara Menyewa Kereta Api Luar Biasa untuk Perjalanan Wisata

Cara Menyewa Kereta Api Luar Biasa untuk Perjalanan Wisata

Tren
Kemendagri Pastikan PNS di Lubuklinggau yang Tiba-tiba Jadi WN Malaysia Sudah Kembali Jadi WNI

Kemendagri Pastikan PNS di Lubuklinggau yang Tiba-tiba Jadi WN Malaysia Sudah Kembali Jadi WNI

Tren
Ramai soal Milky Way di Langit Indonesia, Simak Waktu Terbaik untuk Menyaksikannya

Ramai soal Milky Way di Langit Indonesia, Simak Waktu Terbaik untuk Menyaksikannya

Tren
Seorang Suami di Cianjur Tak Tahu Istrinya Laki-laki, Begini Awal Mula Perkenalan Keduanya

Seorang Suami di Cianjur Tak Tahu Istrinya Laki-laki, Begini Awal Mula Perkenalan Keduanya

Tren
Cara Menghapus Semua Postingan Facebook, Mudah Bisa lewat HP

Cara Menghapus Semua Postingan Facebook, Mudah Bisa lewat HP

Tren
Dampak Pemasangan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, 21 Kereta Berhenti di Jatinegara hingga 30 November 2024

Dampak Pemasangan Eskalator di Stasiun Pasar Senen, 21 Kereta Berhenti di Jatinegara hingga 30 November 2024

Tren
Mengenal Mepamit dan Dharma Suaka, Upacara Jelang Pernikahan yang Dilakukan Rizky Febian-Mahalini

Mengenal Mepamit dan Dharma Suaka, Upacara Jelang Pernikahan yang Dilakukan Rizky Febian-Mahalini

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com