Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Hal yang Menyebabkan Seseorang Sulit Tidur

Kompas.com - 09/06/2021, 10:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

Masalah lain yakni mendengkur. Mendengkur bisa menjadi gejala apnea tidur obstruktif yang merupakan gangguan tidur yang paling umum.

Apnea tidur obstruktif dapat timbul karena adanya kesulitan bernapas.

Baca juga: Minum Alkohol Bisa Ganggu Kesehatan Otak, Simak Alasannya

5. Alkohol

Saat minum beberapa gelas alkohol bisa mengganggu siklus tidur seseorang.

Orang yang minum alkohol kerapkali akan terbangun ketika tidur di malam hari.

Konsumsi alkohol bisa menyebabkan meningkatnya produksi adenosin, zat kimia pemicu tidur yang menyebabkan kantuk.

Saat efek tersebut hilang, maka rasa kantuk hilang secepat datangnya sehingga seseorang bisa bangun beberapa jam sebelum tidur malam penuh.

Alkohol juga dikenal untuk mencegah tidur REM yang merupakan fase kritis dari siklus tidur yang melibatkan konsolidasi ingatan ke ingatan jangka Panjang.

6. Waktu tidur yang tak konsisten

Seseorang yang bekerja mungkin akan memiliki waktu tidur yang tidak konsisten.

Padahal seseorang yang memiliki waktu tidur yang tidak konsisten bisa menyebabkan dirinya memiliki masalah kurang tidur kronis dan insomnia.

Baca juga: 7 Benda yang Sebaiknya Tidak Disimpan di Kamar Tidur

7. Membiarkan lampu menyala

Nyala lampu yang terang akan membuat otak berpikir seseorang perlu tetap terjaga.

Ada baiknya untuk meredupkan atau malah mematikan lampu untuk mendapatkan suasana yang santai.

Hal ini juga berlaku untuk layar televisi, komputer atau handphone.

8. Rokok

Sebagaimana kafein, kandungan nikotin pada rokok ternyata juga bisa mengakibatkan seseorang susah tidur.

Nikotin diklasifikasikan sebagai stimulan, harus dihindari beberapa jam sebelum tidur.

Sebaiknya seseorang berhenti merokok empat hingga enam jam sebelum tidur.

 Baca juga: 7 Bahaya Merokok bagi Ibu Hamil

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Tren
Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Tren
Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Tren
Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Tren
9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

Tren
Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Tren
Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Tren
Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Tren
5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi 'Online'

5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi "Online"

Tren
Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Tren
BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

Tren
Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Tren
Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Tren
Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi 'Online'

Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi "Online"

Tren
Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com