Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Daerah yang Dilintasi Gerhana Matahari Cincin 10 Juni | Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 17

Kompas.com - 06/06/2021, 05:50 WIB
Sari Hardiyanto

Editor

Louisa mengatakan, kuota penerima Kartu Prakerja untuk gelombang 17 adalah sekitar 44.000 orang.

"Sekitar 44.000, karena hanya memulihkan kepesertaan yang dicabut dari gelombang 12-16," kata Louisa.

Lantas, bagaimana tips agar dapat lolos saat mendaftar Program Kartu Prakerja?

Informasi selengkapnya dapat disimak di berita berikut:

Prakerja Gelombang 17 Sudah Dibuka, Simak Tips Berikut agar Lolos

3. Cara aktifkan layanan 5G Telkomsel

Layanan 5G kini sudah dapat dinikmati di sejumlah wilayah di Indonesia sejak 27 Mei 2021.

Operator telekomunikasi pertama yang menjadi penyedia layanan 5G di Indonesia adalah Telkomsel.

Enam lokasi pertama yang bisa menikmati layanan 5G berada di Jabodetabek, yaitu Kelapa Gading, Pondok Indah, Pantai Indah Kapuk, Widya Chandra, Bumi Serpong Damai, dan Alam Sutera.

Pada Kamis (3/6/2021), Telkomsel memperluas cakupan jaringan 5G ke tiga kota lainnya, yaitu Balikpapan, Medan, dan Surakarta.

Kendati sudah diluncurkan, baru Telkomsel saja yang menyediakan layanan 5G ini setelah mendapat Surat Keterangan Laik Operasi (SKLO) 5G dari Kementerian Komunikasi dan Informatika.

Lantas, bagaimana cara mengaktifkan layanan 5G Telkomsel?

Selengkapnya simak berita berikut:

Simak, Ini Cara Aktifkan Layanan 5G Telkomsel

4. Asteroid berukuran dua kali lapangan bola dekati Bumi

Ilustrasi asteroid. NASA akan meluncurkan misi luar angkasa Lucy yang pertama ke asteroid Trojan yang mengorbit Matahari. Asteroid Trojan memegang petunjuk penting tentang sejarah tata surya, dan bahkan mungkin asal muasal bahan organik di Bumi.SHUTTERSTOCK/Dima Zel Ilustrasi asteroid. NASA akan meluncurkan misi luar angkasa Lucy yang pertama ke asteroid Trojan yang mengorbit Matahari. Asteroid Trojan memegang petunjuk penting tentang sejarah tata surya, dan bahkan mungkin asal muasal bahan organik di Bumi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com