Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Video Buaya Sepanjang 2,9 Meter Masuk Parkiran Mall di Palu

Kompas.com - 29/11/2020, 14:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Sebuah video mengenai buaya yang berkeliaran di sebuah parkiran mall di Palu ramai diperbincangkan netizen di media sosial Instagram.

Postingan tersebut diunggah oleh akun @makassar_iinfo, Sabtu (28/11/2020). Berikut narasi yang disebutkan dalam unggahan tersebut: 

“Seekor buaya berkeliaran di area Palu Grand Mal (PGM), salah satu pusat perbelanjaan terbesar di Kota Palu yang berlokasi di Jalan Ponegoro, Kecamatan Palu Barat, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Jumat (27/11).
.
Kiriman: @anggapsaja_reza”

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by OFFICIAL MAKASSAR INFO (@makassar_iinfo)

Hingga dengan saat ini postingan tersebut telah disukai lebih dari 47 ribu kali.

Sejumlah netizen mengomentari postingan tersebut.

“Perasaan banyak yang berkeliaran di mall buaya kenapa 1 ji yang diikat,” tulis akun @01dif0_

“Kesian....habitatnya udh jadi bangunan smua,” ujar akun @nytslh

“Kalo d makassar itu di anggapmi buaya jadi jadian,” ujar akun @muhammadfajar_al_makassary. 

Baca juga: Warga Geger Lihat Seekor Buaya Sepanjang 2 Meter Tiba-tiba Ada di Parkiran Mal

Konfirmasi Kompas.com

Terkait beredarnya video buaya itu, Kapolres Palu AKBP Riza Faisal menjelaskan, kejadian munculnya buaya di Palu Grand Mall tersebut terjadi pada Jumat (27/11/2020) siang.

Riza menjelaskan, buaya tersebut hanya berkeliaran di halaman parkir mall dan tidak sampai masuk ke dalam bangunan mall. 

“Cuma di halaman saja,” jelas Riza saat dihubungi Kompas.com, Minggu (29/11/2020).

Menurut Riza, penyebab buaya tersebut berkeliaran sampai halaman mall diduga karena habitat buaya tersebut mulai terganggu.

“Info yang saya dapat, habitat buaya tersebut terganggu jadinya ada buaya yang muncul di sekitar Pantai Talise,” ujar Riza lebih lanjut.

Diketahui, lokasi Palu Grand Mall memang dekat dengan Pantai Talise. 

Riza menyebut, saat peristiwa terjadi, buaya tersebut segera diamankan oleh polisi, TNI, Damkar, petugas Mall dan warga sekitar. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tren
PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

PBB Masukkan Israel ke “Blacklist” Negara yang Melakukan Pelanggaran Kekerasan terhadap Anak-anak

Tren
Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Minum Apa Biar Tekanan Darah Tinggi Turun? Berikut 5 Daftarnya

Tren
Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

Tren
23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

Tren
5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: 'Track Record' Baik

Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: "Track Record" Baik

Tren
Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Tren
Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Tren
Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Tren
Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com