Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Virus Corona di Belahan Dunia: 131.627 Kasus, 4.940 Meninggal, 68.529 Sembuh

Kompas.com - 13/03/2020, 09:27 WIB
Nur Rohmi Aida,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Selain Mitchell, pemain NBA lain yang dites positif adalah Rudy Gobert.

Penasihat utama Iran positif

Seorang penasihat utama otoritas tertinggi Iran, Ayatollah Ali Khamenei dinyatakan positif terinfeksi.

"Ali Akbar Velayati, yang juga adalah kepala rumah sakit Masih Daneshvari di Teheran, telah melakukan kontak dengan banyak pasien coronavirus dalam beberapa minggu terakhir. Dia telah terinfeksi dan sekarang dikarantina," lapor Kantor Berita Tasnim.

Sistem pengujian AS ‘gagal’

Seorang pejabat tinggi Amerika Serikat tentang penyakit menular, Anthony Fauci dari National Institutes of Health, mengatakan bahwa orang di AS tidak dapat dengan mudah mendapatkan tes untuk virus corona.

Itu berarti, menurutnya sistem pengujian AS telah gagal karena tidak sanggup memenuhi kebutuhan negara

"Sistem tidak benar-benar diarahkan pada apa yang kita butuhkan saat ini. Itu gagal. Mari akui saja," kata Fauci kepada panel Dewan Perwakilan Kongres AS.

Baca juga: 4 Hal yang Perlu Diketahui soal Penguncian Nasional di Italia akibat Virus Corona

Norwegian Air memberhentikan setengah dari stafnya

Norwegian Air Shuttle memberhentikan sementara waktu hampir separuh dari stafnya. Setelah maskapai tersebut membatalkan 4.000 penerbangannya.

"Karena situasi pasar yang luar biasa sebagai akibat dari coronavirus. Kita harus melihat semua langkah yang mungkin untuk mengurangi biaya. Sayangnya ini juga termasuk PHK sementara hingga 50 persen dari karyawan kami dan jumlahnya dapat meningkat," kata perusahaan dalam sebuah pernyataan.

Gunung Everest ditutup

Operator ekspedisi pendakian Gunung Everest mengatakan, pejabat pendakian gunung China melarang pendakian musim semi di gunung tertinggi di dunia itu karena kekhawatiran akan virus corona.

Di sisi lain, gunung di Nepal, tetap membuka pendakian akan tetapi banyak calon pendaki yang membatalkan jadwal.

Baca juga: China Tutup Pendakian Gunung Everest karena Virus Corona

Kepala Komunikasi Presiden Brazil dinyatakan positif

Jair Bolsonaro, Kepala Komunikasi Presiden Brazil yang bertemu dengan Donald Trump saat kunjungan akhir pekan resmi ke resor pemimpin Florida dinyatakan positif terinfeksi.

Kantor presiden Brasil telah mengambil semua tindakan pencegahan yang diperlukan untuk melindungi kesehatan presiden dan staf yang bepergian bersamanya ke Amerika Serikat.

Menteri Spanyol positif virus corona

Menteri Kesehatan Spanyol Irene Montero didiagnosis positif virus corona.

Sementara itu, Wakil Perdana Menteri negara itu, Pablo Iglesias dikarantina.

Pertemuan kabinet Spanyol yang dijadwalkan Kamis akan dihadiri hanya oleh para menteri yang kehadirannya diperlukan untuk menyetujui langkah-langkah baru penanganan coronavirus.

 Baca juga: Mengapa Pasien Suspect Corona yang Meninggal di RSUP Kariadi Harus Dibungkus Plastik?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Tren
BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

Tren
Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Tren
Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Tren
Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Tren
Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Tren
Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Tren
Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Jadwal Indonesia Vs Filipina 11 Juni 2024, Pukul Berapa?

Tren
Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Ormas Keagamaan Tolak Kelola Tambang, Bahlil: Tidak Bisa Kami Paksa

Tren
9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

9 Tanda Tubuh Kekurangan Kalsium, Salah Satunya Mudah Cemas

Tren
Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com