Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

TNI Buka Lowongan Perwira Khusus Tenaga Kesehatan untuk D3 dan S1, Berminat?

Kompas.com - 09/01/2020, 15:07 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tentara Nasional Indonesia (TNI) membuka penerimaan Calon Perwira Prajurit Karir (Pa PK) TNI 2020.

Penerimaan tersebut dikhususkan untuk tenaga kesehatan TNI.

Saat dikonfirmasi, Kepala Pusat Penerangan TNI Mayjend Sisriadi membenarkan hal itu.

"Iya benar. Informasi penerimaan bisa dilihat di laman resmi rekrutmen TNI," ujarnya singkat kepada Kompas.com, Kamis (9/1/2020).

Diketahui pendaftaran penerimaan direncanakan dimulai pada tanggal 6 Januari hingga 29 Februari 2020.

Pendaftaran juga tidak dipungut biaya dengan kata lain gratis.

Informasi lowongan Pa PK TNI tahun 2020 tersebut dapat dilihat di laman resmi prekrutan TNI di https://rekrutmen-tni.mil.id/berita/pengumuman/pa-pk

Baca juga: Telkom Indonesia Buka Lowongan untuk S1 dan S2, Ini Rinciannya

Berikut rinciannya:

  • Kedokteran Umum untuk lulusan S1 bagi pria dan wanita
  • Kedokteran gigi untuk lulusan S1 bagi pria dan wanita
  • Farmasi/Apoteker untuk lulusan S1 bagi pria
  • Keperawatan (Ners) untuk lulusan S1 bagi pria dan wanita
  • Fisioterapi untuk lulusan S1 bagi pria
  • Teknologi laboratorium medik (D4) untuk lulusan S1 bagi pria
  • Radiologi untuk lulusan D3 bagi pria
  • Kesehatan lingkungan untuk lulusan S1 bagi pria
  • Perawat gigi untuk lulusan S1 bagi pria
  • Rekam medis untuk lulusan S1 bagi pria
  • T. Elektromedis (D4) untuk lulusan S1 bagi pria
  • Keperawatan Anestesiologi (D4) untuk lulusan S1
  • Bidan untuk lulusan S1 bagi wanita

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Bulan Disebut Mulai Menjauh dari Bumi, Kecepatannya Setara dengan Pertumbuhan Kuku Manusia

Tren
Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Deretan Korban Tewas karena Judi Online, Terbaru Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Tren
Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Ramai soal Uang Rp 10.000 Dicoret-coret, Pelaku Terancam Denda Rp 1 M

Tren
Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Judi Online Makan Korban Aparat TNI dan Polri, Bukti Bom Waktu Berantas Setengah Hati?

Tren
Mengenal 'Bamboo School' Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Mengenal "Bamboo School" Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Tren
Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Tren
Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Tren
Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Tren
Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Tren
BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

Tren
Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com