Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER TREN] Formasi CPNS 2019 untuk Lulusan SMA/SMK | Mengenang Djaduk | Tips Jantung Sehat

Kompas.com - 14/11/2019, 05:26 WIB
Inggried Dwi Wedhaswary

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Berbagai isu mewarnai pemberitaan Kompas.com pada Rabu (13/11/2019) dan menjadi perhatian pembaca.

Salah satunya peristiwa bom bunuh diri yang terjadi di Markas Polrestabes Medan, Sumatera Utara.

Selain itu, meninggalnya seniman Djaduk Ferianto karena penyakit jantung juga menjadi perhatian dan duka publik.

Berita-terkait CPNS 2019 juga masih menjadi informasi yang disimak pembaca.

Selengkapnya, berikut 5 berita populer kanal Tren Kompas.com, pada Rabu (13/11/2019):

1. Formasi CPNS untuk lulusan SMA/SMK

Pendaftaran CPNS 2019 telah dimulai sejak 11 November 2019. Berbagai formasi tersedia untuk calon pelamar dengan berbagai tingkatan jenjang pendidikan.

Sejumlah kementerian juga membuka formasi untuk lulusan SMA/SMK. Berita soal formasi lulusan SMA/SMK menjadi perhatian pembaca.

Apa saja kementerian apa aja yang membuka pendaftaran CPNS 2019 untuk para lulusan SMA/SMK sederajat?

Baca selengkapnya: Berikut Rincian Formasi CPNS 2019 di Kementerian untuk Lulusan SMA/SMK

2. Rincian formasi CPNS 2019 di Kemenag

Kementerian Agama membuka 5.815 formasi untuk CPNS 2019.

Sebanyak 5.815 formasiitu tersebar di 142 unit penempatan kerja baik di pusat maupun daerah.

Rinciannya, 5.099 formasi umum dan 716 formasi khusus yang terdiri dari, lulusan terbaik, disabilitas, diaspora, putra-putri Papua dan Papua Barat.

Adapun, formasi ini terbagi menjadi 6 kategori jabatan, yakni guru, dosen, penghulu, jabatan fungsional, penyuluh agama, dan pelaksana.

Baca selengkapnya: Kemenag Buka 5.815 Formasi CPNS 2019, Ini Rinciannya...

3. Mengenang Djaduk Ferianto

Berita duka datang dari Yogyakarta. Seniman musik Djaduk Ferianto berpulang pada Rabu dini hari.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Perjalanan Sashya Subono, Animator Indonesia di Balik Film Avatar, She-Hulk, dan Hawkeye

Tren
Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli 'Cash', Ini Faktanya

Ramai soal Mobil Diadang Debt Collector di Yogyakarta padahal Beli "Cash", Ini Faktanya

Tren
Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Pria di India Ini Memiliki Tumor Seberat 17,5 Kg, Awalnya Mengeluh Sakit Perut

Tren
Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Daftar 10 Ponsel Terlaris di Dunia pada Awal 2024

Tren
Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Ramai soal Pejabat Ajak Youtuber Korsel Mampir ke Hotel, Ini Kata Kemenhub

Tren
Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Beredar Penampakan Diklaim Ular Jengger Bersuara Mirip Ayam, Benarkah Ada?

Tren
Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Warganet Sambat ke BI, Betapa Susahnya Bayar Pakai Uang Tunai di Jakarta

Tren
Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Daftar Bansos yang Cair Mei 2024, Ada PKH dan Bantuan Pangan Non-tunai

Tren
8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

8 Catatan Prestasi Timnas Indonesia Selama Dilatih Shin Tae-yong

Tren
Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Promo Tiket Ancol Sepanjang Mei 2024, Ada Atlantis dan Sea World

Tren
Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Viral, Video Drone Diterbangkan di Kawasan Gunung Merbabu, TNGM Buka Suara

Tren
Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Daftar 19 Wakil Indonesia dari 9 Cabor yang Sudah Pastikan Tiket ke Olimpiade Paris 2024

Tren
Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Warga Bandung “Menjerit” Kepanasan, BMKG Ungkap Penyebabnya

Tren
Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Medan Magnet Bumi Melemah, Picu Kemunculan Makhluk Aneh 500 Juta Tahun Lalu

Tren
Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Jadwal Keberangkatan Haji 2024 dari Indonesia, Ini Cara Mengeceknya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com