Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Irjen Firli, dari Deputi Penindakan KPK, Kapolda Sumsel hingga Kontroversi Jadi Capim KPK

Kompas.com - 29/08/2019, 15:00 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

Saor mengingatkan, penolakan ini agar dijadikan pengingat bagi Pansel Capim KPK untuk menyaring dengan benar 10 nama yang akan diajukan kepada Presiden Joko Widodo.

Menurut Saor, penolakan dari internal karena ada kegelisahan terkait dugaan pelanggaran kode etik oleh Firli saat menjabat Direktur Penindakan KPK dan tidak mengakuinya.

Siapa Firli?

Firli merupakan lulusan Akademi Kepolisian pada 1990.

Pria kelahiran 7 November 1963 itu melanjutkan pendidikan di Sekolah Tinggi Ilmu Kepolisian pada 1997 dan Sekolah Staf dan Pimpinan pada 2004.

Selama berkarir di kepolisian, ia pernah menjabat sejumlah jabatan berikut:

  • Kepala Satuan III Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya
  • Kepala Kepolisian Resor di Kebumen dan Brebes, Jawa Tengah
  • Wakil Kepala Kepolisian Resor Metro Jakarta Pusat (2009)
  • Asisten Sekretaris Presiden (2010)
  • Ajudan Wakil Presiden Boediono (2012)
  • Wakil Kepala Polda Banten (2014)
  • Wakil Kepala Polda Jawa Tengah (2016)

(Sumber: Kompas.com/ Dylan Aprialdo Rachman, Abba Gabrillin, Devina Halim, Christoforus Ristianto)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com