Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Mengenal Layanan eSIM RoaMAX Telkomsel, Internet di Luar Negeri Jadi Lebih Mudah

KOMPAS.com - Telkomsel telah meluncurkan layanan SIM elektronik atau eSIM yang bisa digunakan di seluruh jaringan Telkomsel (2G/4G/5G).

Telkomsel menyediakan beberapa jenis layanan eSIM yakni eSIM PraBayar, eSIM Tourist, dan juga eSIM RoaMAX.

Mengutip laman resminya, eSIM RoaMAX memungkinkan pelanggan Telkomsel menggunakan layanan roaming dan mengakses jaringan partner roaming Telkomsel selama di luar negeri tanpa perlu kartu SIM fisik.

Layanan eSIM RoaMAX Telkomsel menyediakan paket dengan Kuota Roaming 10 GB, seharga Rp160.000, berlaku selama 7 hari dan menjangkau 85 Negara.

Kelebihan eSIM RoaMAX Telkomsel

Berikut beberapa kelebihan utama dari layanan eSIM RoaMAX Telkomsel:

Layanan eSIM RoaMAX hanya dapat digunakan di satu perangkat HP. QR code dari 1 nomor pelanggan yang sudah dipindai dan di-install di satu perangkat tidak dapat dipindai lagi di perangkat lain.

Jika Anda ingin memindahkannya di perangkat lain, silakan putuskan koneksi nomor dan perangkat dengan cara menghapus eSIM melalui pengaturan ponsel.

Kemudian registrasi pada perangkat baru menggunakan nomor tersebut melalui perangkat lain yang ingin Anda gunakan.

Layanan eSIM RoaMAX Telkomsel memiliki jangkauan yang luas hingga ke 85 negara, yaitu:

Asia

Arab Saudi, Armenia, Bahrain, Bangladesh, Brunei Darussalam, China, Filipina, Hong Kong, India, Irak, Israel, Jepang, Kamboja, Kazakhstan, Korea Selatan, Kuwait, Laos, Makau, Malaysia, Mongolia, Myanmar, Nepal, Oman, Pakistan, Palestina, Qatar, Singapura, Sri Lanka, Taiwan, Tajikistan, Thailand, Timor-Leste, Uni Emirat Arab, Uzbekistan, Vietnam, Yordania

Australia, dan Oseania

Australia, Selandia Baru, Papua Nugini

Amerika Utara

Amerika Serikat, Kanada, Hawaii

Eropa

Albania, Austria, Azerbaijan, Belarus, Belgia, Bosnia dan Herzegovina, Britania Raya, Bulgaria, Belanda, Denmark, Estonia, Finlandia, Georgia, Hongaria, Islandia, Irlandia, Italia, Jerman, Kroasia, Latvia, Liechtenstein, Lituania, Luksemburg, Malta, Moldova, Norwegia, Perancis, Polandia, Portugal, Republik Ceko, Rumania, Rusia, Siprus, Slovakia, Slovenia, Spanyol, Swedia, Swiss, Turki, Ukraina, Vatikan, Yunani

https://www.kompas.com/tren/read/2024/04/17/130000665/mengenal-layanan-esim-roamax-telkomsel-internet-di-luar-negeri-jadi-lebih

Terkini Lainnya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Pelari Makassar Meninggal Diduga 'Cardiac Arrest', Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Pelari Makassar Meninggal Diduga "Cardiac Arrest", Kenali Penyebab dan Faktor Risikonya

Tren
Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Respons MUI, Muhammadiyah, dan NU soal Izin Usaha Tambang untuk Ormas

Tren
Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Cara Mengurus Pembuatan Sertifikat Tanah, Syarat dan Biayanya

Tren
Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Mengenal Teori Relativitas Albert Einstein, di Mana Ruang dan Waktu Tidaklah Mutlak

Tren
Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Ahli Klaim Pecahkan Misteri Lokasi Lukisan Mona Lisa Dibuat, Ini Kotanya

Tren
Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Gaji Ke-13 PNS Cair Mulai Hari Ini, Cek Penerima dan Komponennya!

Tren
Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Rujak dan Asinan Indonesia Masuk Daftar Salad Buah Terbaik Dunia 2024

Tren
Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tak Hanya Menggunakan Suara, Kucing Juga Berkomunikasi dengan Bantuan Bakteri

Tren
Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Sosok dan Kejahatan Chaowalit Thongduang, Buron Nomor Satu Thailand yang Ditangkap di Bali

Tren
Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Cara Mendapatkan Kartu BPJS Ketenagakerjaan Digital melalui Jamsostek Mobile

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke