Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Olimpiade Tokyo, Atlet Renang Indonesia Terus Berlatih

Kompas.com - 07/01/2021, 13:03 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Menghadapi Olimpiade Tokyo pada 2021, persiapan terus berlangsung pada cabang olahraga renang.

Setidaknya, sebagaimana laman antaranews.com mewartakan, para atlet renang Indonesia terus berlatih untuk dapat meraih tiket berlaga di Olimpiade tersebut.

Kini, peraih medali emas SEA Games 2019 Filipina, Gede Siman Sudartawa bersiap ikut berebut tiket berlaga di Olimpiade tersebut.

Baca juga: Selain Siman, 5 Atlet Renang Ini Berebut Tiket ke Olimpiade Tokyo

Selain Siman, 5 atlet renang Indonesia yang bakal berlaga memperebutkan tiket ke Olimpiade Tokyo adalah Triady Fauzi, Glen Victor Susanto, Fadhan Prawira, Farrel Armandio Tangkas, dan Azzhara Permatahani.

Siman, kembali melakukan latihan sendiri di Stadion Akuatik Gelora Bung Karno, Jakarta.

"Latihan berlangsung hingga Januari 2021," kata pelatihnya, Albert Sutanto.

Usai latihan sendiri, Siman akan melakukan uji coba ke dua negara pilihan yakni Amerika Serikat dan Australia.

Perenang I Gede Siman Sudartawa (kiri) bersama sang pelatih Albert Susanto.Dok. Kachimeshi-Indonesia Perenang I Gede Siman Sudartawa (kiri) bersama sang pelatih Albert Susanto.

Nutrisi

I Gede Siman Sudartawa, yang tampil untuk klub MNA Jakarta melesat menjuarai nomor 100 Meter Gaya Punggung Putra dengan catatan waktu 56.68 detik, berhak atas emas. Perak dikantongi Ricky Anggawijaya yang membela ESC (57.62), dan Farrel Armandio dari klub Kraken AQ mendapat perunggu (57.65).
I Gede Siman Sudartawa, yang tampil untuk klub MNA Jakarta melesat menjuarai nomor 100 Meter Gaya Punggung Putra dengan catatan waktu 56.68 detik, berhak atas emas. Perak dikantongi Ricky Anggawijaya yang membela ESC (57.62), dan Farrel Armandio dari klub Kraken AQ mendapat perunggu (57.65).

Sementara, Siman juga melakukan pengaturan latihan dalam pembentukan komposisi tubuh ideal.

Menurut Albert Susanto, Siman mengikuti program asupan makanan bernutrisi.

"Ini untuk mengembalikan performa terbaiknya," kata Albert Sutanto.

Lebih lanjut, pemilik nama lengkap I Gede Siman Sudartawa ini mengatakan setiap hari tim pelatih mengirimkan makanan kepadanya.

"Ini adalah makanan hasil perhitungan ilmiah dari kebutuhan energi berdasarkan pola dan volume latihan setiap hari yang saya jalani baik di kolam renang maupun latihan fisik di luar kolam renang," tutur atlet kelahiran 8 September 1994 ini.

Terkait nutrisi, program untuk Siman dibuat oleh Albert Sutanto.

Gde Siman Sudartawa dan Wakil ketua Umum PP PRSI, Harlin RahardjoTjahjo Sasongko/Kompas.com Gde Siman Sudartawa dan Wakil ketua Umum PP PRSI, Harlin Rahardjo

Program kemudian diperiksa oleh ahli nutrisi Emilia Achmadi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com