Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siap Kunjungi Spesialis Medis, Musim Van Dijk Bisa Jadi Usai

Kompas.com - 18/10/2020, 19:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Bek tangguh Liverpool, Virgil van Dijk, mengalami cedera ketika bertandang ke markas Everton, Goodison Park, pada Sabtu (17/10/2020) malam WIB.

Virgil van Dijk menerima tekel keras yang dilakukan oleh kiper Everton, Jordan Pickford.

Akibat cedera tersebut, bek berpaspor Belanda itu harus ditarik keluar pada menit ke-10. Dia Digantikan oleh Joe Gomez.

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, dalam pernyataan resminya belum menyebutkan jenis cedera yang dialami oleh Van Dijk. Namun, dia menegaskan sang bek mengalami cedera yang cukup parah.

Baca juga: 2 Kali Dirugikan VAR, Liverpool Ajukan Protes ke Premier League

Rumor mengabarkan Virgil van Dijk mengalami cedera Anterior Cruciate Ligament (ACL).

Jika rumor itu benar adanya, Virgil van Dijk terpaksa absen cukup panjang, kira-kira 7-8 bulan lamanya.

"Seperti informasi yang kami terima, dia menderita cedera ACL," kata pembawa acara BeIN Sports Richard Keys dikutip Daily Express.

"Andai hal itu terjadi, saya katakan dia selesai (mengakhiri musim lebih dini)."

Baca juga: Everton Vs Liverpool, Klopp Ungkap Cedera Virgil Van Dijk dan Thiago

"Insiden itu dengan Jordan Pickford, dia akan absen 7-8 bulan jika itu kasusnya," kata Keys.

Cedera ACL memang menjadi mimpi buruk bagi setiap atlet. Sebab, masa pemulihannya cukup lama dan resikonya sangat tinggi jika dipaksakan.

Pemain yang mendapatkan cedera ACL memang masih bisa bangkit dan berjalan kendati sedikit pincang.

Namun, hari-hari berikutnya, korban akan kesulitan melakukan aktivitas seperti biasanya.

Baca juga: 5 Hal Menarik dari Everton Vs Liverpool, Kejam Terhadap Henderson

Sementara reporter olahraga khusus menangani Liverpool dan Everton, Carl Markham, menuturkan Virgil van Dijk tengah berkonsultasi ke spesialis medis untuk masalah lututnya.

"Virgil van Dijk pergi untuk menemui konsultan hari ini mengenai cedera lutut yang dideritanya dalam derby Merseyside kemarin. Ini jelas prihatin tentang potensi kerusakan," tulisnya di akun Twitter pribadi Carl Markham.

Bersamaan dengan hal itu, bek jangkung tersebut untuk kali pertama bakal absen sejak Januari 2018 lalu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Putri Indonesia Akan Melawan Singapura pada FIFA Matchday

Timnas Putri Indonesia Akan Melawan Singapura pada FIFA Matchday

Timnas Indonesia
Olivier Giroud Akan Tinggalkan Milan, Ucapkan Terima Kasih ke Maldini

Olivier Giroud Akan Tinggalkan Milan, Ucapkan Terima Kasih ke Maldini

Liga Italia
Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Badminton
Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Liga Indonesia
Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Liga Inggris
Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Liga Italia
Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Badminton
Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Badminton
Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Liga Indonesia
Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Liga Italia
Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Liga Indonesia
Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com