Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 60 Talenta Muda Terbaik, Ada Pogba Baru dan Messi Pirang

Kompas.com - 08/10/2020, 09:23 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Media terkemuka asal inggris, Guardian, mengeluarkan daftar terbaru pemain-pemain muda berbakat di dunia sepak bola. Beberapa nama yang mencuat adalah anak Fernando Redondo serta bintang asal China.

Daftar talenta-talenta terbaik di dunia sepak bola ini diberi nama Next Generation. Guardian mengeluarkan daftar pemain-pemain terbaik tersebut setiap tahunnya.

Tahun ini, daftar tersebut berisi pemain-pemain kelahiran 2003.

Nama penyerang muda timnas Indonesia, Egy Maulana Vikri, sempat masuk daftar ini pada 2017.

Tahun ini, ada beberapa nama menarik yang sempat masuk daftar.

Berikut adalah nama-nama yang menonjol:

Federico Redondo (Argentina, Argentinos Junios, gelandang bertahan):

Anak legenda Real Madrid, Fernando Redondo. Federico menimba ilmu di Argentinos Juniors sejak usia 10 tahun. Musim ini ia mulai berlatih bersama tim utama tetapi sang ayah mengutarakan bahwa sudah ada ketertarikan dari beberapa klub Liga Inggris.

Samuel Iling-Junior (Inggris, Juventus, sayap kiri)

Menjadi salah satu talenta cerah yang bermain di luar Inggris. Iling-Junior menolak Bayaern Muenchen dan Paris Saint-Germain untuk bergabung bersama Juventus. Mantan pemain akademi Chelsea ini merupakan pemain reguler di timnas U17 Inggris.

Jamal Musiala (Inggris, Bayern Muenchen, gelandang serang)

Pemain termuda yang pernah bermain bagi Bayern Muenchen di Bundesliga pada usia 17 tahun dan 115 hari. Ia juga menjadi pencetak gol termuda Bayern saat mereka mengalahkan Schalke 8-0 pada September.

Rayan Cherki (Perancis, Lyon, penyerang)

Sudah menjadi anggota skuad tim utama Lyon sejak berusia 16 tahun Agustus lalu. Menjadi pemain termuda yang pernah merumput bagi OL pada usia 16 tahun dan 43 hari. Juga menjadi pencetak gol termuda sepanjang sejarah klub.

Luca Netz (Jerman, Hertha Berlin, bek/pemain sayap kiri)

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Sports
Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Timnas Indonesia
Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Liga Indonesia
Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Liga Indonesia
Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Liga Inggris
Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Badminton
Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bundesliga
PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

Sports
Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Badminton
Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

Liga Lain
Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Liga Spanyol
Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com