Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Hal Menarik dari Kemenangan Amanda Nunes di UFC 250

Kompas.com - 07/06/2020, 14:51 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Amanda Nunes banyak dianggap sebagai petarung mixed martial arts (MMA) terbaik sepanjang masa. UFC 250 pada Minggu (7/6/2020) pagi WIB kembali menjadi bukti kepiawaian petarung asal Brasil tersebut di oktagon.

Amanda Nunes mendominasi partai kelas bulu kontra Felicia Spencer di UFC Apex, Las Vegas, tersebut.

Sejak ronde pertama, Amanda Nunes tampil agresif dengan serangan-serangannya.

Felicia Spencer hanya bisa bertahan selama lima ronde walau ia patut mendapat kredit karena bertarung hingga akhir.

Baca juga: Hasil UFC 250: Amanda Nunes Kalahkan Felicia Spencer

Amanda Nunes akhirnya menang lewat keputusan mutlak, 50-44, 50-44, dan 50-45.

Berikut adalah lima hal menarik dari kemenangan Amanda Nunes tersebut.

1. Menciptakan sejarah di UFC

Amanda Nunes menjadi petarung pertama yang sukses mempertahankan dua sabuk juara pada waktu bersamaan.

Sebelum berduel di kelas bulu pada UFC 250, Amanda Nunes telah lebih dulu sukses mempertahankan gelar di kelas bantam sebanyak lima kali.

Terakhir, petarugn berusia 32 tahun ini mempertahankan sabuk juara di kelas bantam saat mengalahkan Germainde de Randamie pada UFC 245.

2. Kemenangan ke-11 secara beruntun bagi Amanda Nunes

Amanda Nunes menorehkan rekor sempurna di UFC sejak UFC Fight Night pada 21 Maret 2015.

Selama lima tahun terakhir, Nunes mencatatkan 11 kemenangan beruntun. Lawan-lawan yang ia hadapi pun tak sembarangan.

Petarung kelahiran Bahia, Brasil, ini menang atas Ronda Rousey, Cris Cyborg, dan Holly Holm pada rentetan tersebut.

3. Mendominasi Felicia Spencer

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com