Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nadal dan Federer, Dua Berkawan Beda Kelakuan

Kompas.com - 21/04/2020, 19:43 WIB
Josephus Primus

Penulis

MADRID, KOMPAS.com - Rafael Nadal dan Roger Federer boleh saling bersaing di lapangan.

Namun begitu, saat bersua di media sosial, keduanya menampilkan kesan berkawan.

Interaksi keduanya, tulis laman Bangkokpost.com, terlihat intens saat membicarakan kondisi terkini dunia tenis berkenaan dengan pandemi corona.

Baca juga: Rafael Nadal dan Pelatih Serena Williams Siapkan Turnamen Tenis di Akademi

"Saya tidak mengerti karena kami petenis saat ini tidak bisa bermain tenis sementara banyak orang masih pergi bekerja tatkala kita tetap dalam jarak aman dan bermain di luar lapangan," kata Nadal dalam Instagram Live-nya bersama Federer dan petenis asal Inggris Andy Murray.

Tennis - Shanghai Masters - Mens Singles - Quarterfinals - Qi Zhong Tennis Center, Shanghai, China - October 11, 2019. Roger Federer of Switzerland reacts during his match against Alexander Zverev of Germany.  REUTERS/Aly SongREUTERS/ALY SONG Tennis - Shanghai Masters - Mens Singles - Quarterfinals - Qi Zhong Tennis Center, Shanghai, China - October 11, 2019. Roger Federer of Switzerland reacts during his match against Alexander Zverev of Germany. REUTERS/Aly Song

Nadal lebih lanjut mengaku bahwa kondisi menjaga jarak, tetap di rumah selama pandemi adalah hal yang bisa membuatnya frustrasi.

Spanyol, negara asal Nadal memang memperpanjang masa lockdown hingga 9 Mei 2020.

Sebaliknya, Roger Federer berbeda kelakuannya dengan Nadal.

Ilustrasi lockdown, penguncian, virus coronaShutterstock Ilustrasi lockdown, penguncian, virus corona

Federer malah merasa senang karena ada penundaan laga-laga tenis.

"Saya bisa memulihkan cedera lutut saya," ucapnya.

Ilustrasi virus coronaShutterstock Ilustrasi virus corona

Roger Federer menjalani operasi cedera lutut pada Februari 2020.

Saat ini, dirinya masih dalam status pemulihan.

"Saya bermain tenis dengan mengarahkan bola ke tembok selama masa rehabilitasi cedera lutut," katanya.

Tata cara dan jam pelayanan kesehatan di Puskesmas pada masa pandemi COVID-19 mengalami perubahan seperti warga yang akan berobat diarahkan menunggu di luar gedung dengan pemberlakuan Physical Distancing dan jam pelayanan bertambah sampai malam hari pada Puskesmas yang tidak melayani pasien rawat inap.Aswaddy Hamid/Antara Tata cara dan jam pelayanan kesehatan di Puskesmas pada masa pandemi COVID-19 mengalami perubahan seperti warga yang akan berobat diarahkan menunggu di luar gedung dengan pemberlakuan Physical Distancing dan jam pelayanan bertambah sampai malam hari pada Puskesmas yang tidak melayani pasien rawat inap.

Namun begitu, Federer juga mengakui bahwa sekitar enam minggu sejak operasi dan melewati masa lockdown, dirinya merasakan waktu berjalan lambat.

"Tapi tak apa. Sekarang kondisi cedera saya membaik," katanya lagi.

"Saya mencoba tidak stres. Andaikata seluruhnya berhasil positif, itu yang saya sadari," katanya.

"Harapan saya, lutut saya kembali pulih," pungkas Roger Federer.

Ilustrasi Covid-19Shutterstock Ilustrasi Covid-19

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com