Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penyesalan Pejabat Rusia karena Duel Khabib Nurmagomedov Vs Tony Ferguson Batal

Kompas.com - 12/04/2020, 08:15 WIB
Angga Setiawan,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com – Seorang pejabat Rusia merasa menyesal karena membiarkan duel Khabib Nurmagomedov vs Tony Fergusen dalam ajang UFC 249 batal terlaksana.

Duel Khabib Nurmagomedov vs Tony Ferguson awalnya direncanakan pada 18 April 2020.

Namun petarung berjulukan The Eagle itu memutuskan untuk mundur dari ajang UFC 249.

Khabib memutuskan untuk menjalani isolasi mandiri di negara asalnya, Dagestan, Rusia, sesuai arahan pemerintah dalam mengatasi wabah virus corona.

Setelah Khabib Nurmagomedov mundur, Justin Gaethje muncul sebagai penggantinnya.

Meski demikian, laga tersebut tetap tidak bisa terlaksana karena dibatalkan.

Baca juga: Momen Marcus/Kevin Dapat Poin Gratisan Meski Duduk di Pinggir Lapangan

Keputusan Khabib Nurmagomedov untuk mundur dari pertarungan ternyata disesali oleh pejabat di Rusia.

Salah satu Anggota Dewan di Moskow, Jeff Monson, mengaku menyesal karena membiarkan Khabib Nurmagomedov mengambil keputusan itu.

Pasalnya, Khabib Nurmagomedov sebenarnya bisa saja keluar dari Rusia atas izin Presiden Vladimir Putin.

Namun, juara kelas ringan UFC tersebut tidak mengambil kesempatan itu dan memilih tetap berada di Rusia untuk mengisolasi diri.

"Mungkin Khabib bisa meminta izin secara pribadi kepada Putin untuk pergi, tetapi dia tidak melakukannya," kata Monson dikutip BolaStylo.com dari Bloody Elbow.

Baca juga: Pernyataan Dinkes Madeira soal Cristiano Ronaldo Terciduk Latihan di Stadion

"Saya rasa dia tidak mau melakukannya karena enggan memancing kemarahan dengan beberapa alasan pribadi. Apalagi semua itu merupakan rencananya."

Di sisi lain, Monson juga kecewa dengan tindakan Khabib Nurmagomedov yang memilih pulang kampung ke Dagestan, Rusia.

Menurut Monson, keputusan itu salah karena menyebabkan Khabib Nurmagomedov terjebak di Rusia akibat adanya aturan lockdown dari pemerintah setempat.

"Saya tidak menyalahkan Khabib. Ia memilih untuk mundur dari pertarungan yang dia yakini tidak akan bisa dia persiapkan dengan baik," kata Monson.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Liga Indonesia
Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Liga Inggris
Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Badminton
Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bundesliga
PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

Sports
Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Badminton
Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

Liga Lain
Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Liga Spanyol
Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Liga Inggris
Hasil-Klasemen Liga Italia: Juventus Tertahan Salernitana, Atalanta 2-1 AS Roma

Hasil-Klasemen Liga Italia: Juventus Tertahan Salernitana, Atalanta 2-1 AS Roma

Liga Italia
Man United Kalah dari Arsenal, Rooney dan Keane Berbicara

Man United Kalah dari Arsenal, Rooney dan Keane Berbicara

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com