Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ranking FIFA, Peringkat Timnas Indonesia di Dunia dan Asia

KOMPAS.com - Timnas Indonesia perlahan-lahan menunjukkan hasil memuaskan seiring dilatih oleh Shin Tae-yong dan berpengaruh ke peringkat Indonesia di ranking FIFA.

Pada kompetisi Piala AFF 2020, timnas Indonesia berhasil melangkah ke final kendati gagal untuk kali keenam.

Namun demikian, skuad Garuda yang masih muda memiliki masa depan lebih terang, khususnya agenda 2022 yang cukup padat untuk timnas.

Terdekat, Indonesia akan menjalani laga uji coba pada FIFA matchday bulan Februari 2020.

Hasil kemenangan tentu akan mengubah posisi timnas Indonesia di ranking FIFA sebagai berikut:

10 Besar Ranking FIFA Dunia dan Indonesia

Peringkat Negara Poin +/-
1 Belgia 1828,45 -
2 Brasil 1826,35 -
3 Perancis 1786,15 -
4 Inggris 1755,52 -
5 Argentina 1750,51 -
6 Italia 1740,77 -
7 Spanyol 1704,75 -
8 Portugal 1660,25 -
9 Denmark 1654,54 -
10 Belanda 1653,73 -
164 Indonesia 992,31 + 11,13

Sumber: fifa.com - diupdate pada Rabu (20/1/2022).

10 Besar Ranking FIFA tingkat Asia dan Indonesia

Peringkat (Asia) Peringkat (Dunia) Negara Poin +/-
1 21 Iran 1557,58 0
2 26 Jepang 1531,53 0
3 33 Korea Selatan 1507,24 0
4 35 Australia 1484,88 0
5 48 Qatar 1437,91 + 6,90
6 51 Arab Saudi 1434,71 - 6,46
7 69 Uni Emirat Arab 1350,39 - 0,02
8 74 China 1337,33 0
9 75 Iraq 1333,03 - 2,55
10 79 Oman 1306,01 - 1,08
34 164 Indonesia 992,31 + 11,13

Sumber: fifa.com - diupdate pada Rabu (20/1/2022)

https://www.kompas.com/sports/read/2022/01/20/17000058/ranking-fifa-peringkat-timnas-indonesia-di-dunia-dan-asia

Terkini Lainnya

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Liga Inggris
Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Liga Italia
Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Internasional
Aji Santoso: Respek, Timnas U23 Indonesia Berjuang dengan Segala Upaya

Aji Santoso: Respek, Timnas U23 Indonesia Berjuang dengan Segala Upaya

Timnas Indonesia
Prediksi Skor Man United Vs Arsenal, The Gunners Pesta di Old Trafford

Prediksi Skor Man United Vs Arsenal, The Gunners Pesta di Old Trafford

Liga Inggris
STY Ungkap Target Indonesia Usai Debut Historis di Piala Asia U23 2024

STY Ungkap Target Indonesia Usai Debut Historis di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Cesc Fabregas hingga Dennis Wise Rayakan Como 1907 Promosi ke Serie A

Cesc Fabregas hingga Dennis Wise Rayakan Como 1907 Promosi ke Serie A

Liga Italia
Saat Shin Tae-yong Masih Kesal dengan Wasit Indonesia Vs Guinea...

Saat Shin Tae-yong Masih Kesal dengan Wasit Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Prawira Bandung Juara Bertahan IBL yang Masih Tercecer

Prawira Bandung Juara Bertahan IBL yang Masih Tercecer

Sports
Shin Tae-yong Akui Belum Tanda Tangani Kontrak Baru dengan PSSI

Shin Tae-yong Akui Belum Tanda Tangani Kontrak Baru dengan PSSI

Liga Indonesia
One Pride MMA 78, Alan Lolo Bakal Mengenakan Baju Adat

One Pride MMA 78, Alan Lolo Bakal Mengenakan Baju Adat

Sports
Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Liga Inggris
Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke