Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Gerakan Roll dalam Senam Lantai

KOMPAS.com - Roll atau berguling merupakan salah satu gerakan dalam olahraga senam lantai. Ada dua jenis gerakan roll dalam senam lantai yaitu forward roll atau guling depan dan back roll atau guling belakang.

Gerakan roll yaitu gerakan berguling ke depan atau belakang. Gerakan roll juga dapat diartikan sebagai aktivitas gerak tubuh dengan cara membulatkan badan sedemikian rupa sehingga berguling ke sisi yang lain.

Dikutip dari buku Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan (2010) karya Yusup Hidayat, Sindhu Cindar Bumi, dan Rizal Alamsyah, pengertian forward roll atau guling depan adalah gerakan mengguling atau menggelinding ke depan membulat

Pada gerak guling depan anggota badan yang lebih dahulu menyentuh matras setelah tangan yaitu tengkuk. Adapun, gerakan guling depan termasuk dalam pola gerak dominan yaitu putaran.

Gerakan mengguling ke depan memerlukan unsur keseimbangan, agar posisi badan saat berguling tidak bergoyang ke samping.

Selain itu, guling depan juga membutuhkan unsur kekuatan dan kelenturan. Hal ini berguna untuk mengangkat beban badan agar bisa berbalik.

Sementara itu, back roll atau guling belakang adalah gerakan menggulingkan badan ke belakang dengan posisi badan tetap harus membulat, yaitu kaki dilipat, lutut tetap melekat di dada, dan kepala ditundukkan sampai dagu melekat di dada.

Gerakan back roll atau guling belakang memerlukan kekuatan dua tangan.

Adapun, back roll belakang merupakan kelompok dari senam lantai yang bergerak ke belakang atau dinamis.

Cara Melakukan Gerakan Roll Senam Lantai

A. Gerakan Forward Roll (Guling Depan)

Cara melakukan gerakan forward roll atau guling depan adalah sebagai berikut.

Cara melakukan gerakan back roll atau guling belakang adalah sebagai berikut.

  1. Sikap awal jongkok, kedua tangan dibengkokkan. Telapak tangan menghadap ke atas di samping telinga.
  2. Posisi dagu dikenakan ke dada dan badan dibulatkan.
  3. Gulingkanlah badan ke belakang. Dimulai dari tumit, lurus menyusur ke panggul, pinggang, punggungm dan pundak.
  4. Ketika pundak menyentuh matras, tolakkanlah kedua kaki sehingga badan mengguling.
  5. Doronglah badan menggunakan kedua tangan yang berada di samping telinga sehingga kembali ke sikap jongkok.
  6. Sikap akhir gerakan back roll atau guling belakang adalah jongkok.

https://www.kompas.com/sports/read/2021/12/15/17000088/gerakan-roll-dalam-senam-lantai

Terkini Lainnya

Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Liga Inggris
Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Liga Italia
Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Badminton
Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Badminton
Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Liga Indonesia
Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Liga Italia
Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Liga Indonesia
Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Liga Inggris
Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Liga Indonesia
Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Liga Inggris
Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor 'The Invincibles' Pimpinan Wenger

Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor "The Invincibles" Pimpinan Wenger

Liga Inggris
Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke