Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sikap: Pengertian, Faktor, Fungsi, Ciri-ciri, Karakteristik, Pengembangan, dan Jenisnya

Kompas.com - 21/09/2023, 09:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri

Editor

Jenis sikap

Berikut dua jenis sikap:

  • Sikap spiritual

Sikap ini berkaitan dengan pembentukan manusia menjadi orang yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Sikap spiritual merupakan sikap untuk selalu menerima, menghargai, menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

Baca juga: Sikap yang Harus Dilakukan agar Berbuah Kesuksesan

  • Sikap sosial

Sikap ini berhubungan dengan manusia yang berakhlak mulia, mandiri, demokratis, dan bertanggung jawab.

Sikap sosial adalah kesadaran indvidu untuk menentukan perbuatannya yang nyata, dan dilakukan berulang kali terhadap obyek sosial.

Adapun obyek sosial dalam sikap sosial adalah orang banyak yang kelompok. Dengan demikian, hal yang menandai adanya sikap sosial, yaitu:

    • Subyek orang dalam kelompok
    • Obyeknya orang banyak (sekelompok orang)
    • Dinyatakan atau dilakukan berulang kali.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

15 Sebutan Cara Makan Hewan dalam Bahasa Jawa

15 Sebutan Cara Makan Hewan dalam Bahasa Jawa

Skola
Nama Senjata yang Dimiliki Hewan dalam Bahasa Jawa

Nama Senjata yang Dimiliki Hewan dalam Bahasa Jawa

Skola
36 Suara Hewan dalam Bahasa Jawa

36 Suara Hewan dalam Bahasa Jawa

Skola
95 Nama Anak Hewan dalam Bahasa Jawa

95 Nama Anak Hewan dalam Bahasa Jawa

Skola
Motivasi Belajar Berdasarkan Sifatnya

Motivasi Belajar Berdasarkan Sifatnya

Skola
Mengenal Sel dan Mikroskop

Mengenal Sel dan Mikroskop

Skola
Bagaimana Merencanakan Produk Kreatif?

Bagaimana Merencanakan Produk Kreatif?

Skola
Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Skola
Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Skola
Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Skola
Budi Daya Tanaman Obat

Budi Daya Tanaman Obat

Skola
Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Skola
50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

Skola
Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Skola
Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com