Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Daftar Nama Pahlawan Indonesia

Kompas.com - 16/08/2023, 08:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri

Penulis

Tjilik Riwut

Tjilik Riwut adalah Gubernur Kalimantan Tengah yang pertama. Ia dianugerahi gelar Pahlawan nasional berkat jasa dan perjuangannya bagi bangsa Indonesia.

Ia pernah memimpin Operasi Penerjunan Pasukan Payung Pertama dalam ABRI (Angkatan Bersenjata Republik Indonesia).

Tjilik juga dikenal andal dalam menulis. Pada awal kemerdekaan Indonesia, ia dipercayai untuk berkarier di bidang politik.

Sebelum menjadi gubernur, ia sempat menjadi Bupati Kotawaringin Timur dan Bupati Kepala Daerah Swantara Tingkat II Kotawaringin Timur.

Martha Christina Tiahahu

Martha Christina Tiahahu adalah salah satu pahlawan Indonesia.Wikipedia.org Martha Christina Tiahahu adalah salah satu pahlawan Indonesia.

Salah satu nama pahlawan Indonesia yang dikenal berkat jasanya memerdekakan bangsa ialah Martha Christina Tiahahu.

Ia dikenal berani dalam melawan penjajahan kolonial Belanda. Berkat keberanian dan perjuangannya, ia pun dijuluki Srikandi dari Tanah Maluku.

Baca juga: Dampak Positif Perjuangan Pahlawan bagi Kedaulatan NKRI

Cut Nyak Dhien

Cut Nyak Dhien adalah salah satu nama pahlawan Indonesia.Wikipedia.org Cut Nyak Dhien adalah salah satu nama pahlawan Indonesia.

Dilansir dari situs Perpunas.go.id, Cut Nyak Dhien adalah salah satu pahlawan nasional Indonesia dari Aceh.

Ia bersama masyarakat Aceh bergerak melawan Belanda. Ia meninggal pada 6 November 1908, dan dimakamkan di Gunung Puyuh, Sumedang.

Nyi Ageng Serang

Nyi Ageng Serang, salah satu pahlawan perempuan Indonesia kepustakaan-kowani.perpusnas.go.id Nyi Ageng Serang, salah satu pahlawan perempuan Indonesia

Pahlawan Indonesia yang berikutnya adalah Nyi Ageng Serang. Ia merupakan nenek dari R.M. Soewardi atau yang lebih dikenal sebagai Ki Hadjar Dewantara.

Di usianya yang ke-73 tahun, ia tetap gagah berani membantu Pangeran Diponegoro melawan Belanda, meski dari atas tandu.

Selain berperang, ia juga menjadi penasihat perang. Perjuangannya pernah dilakukan di Purwodadi, Demak, Semarang, Juwana, Kudus, dan Rembang.

Berkat jasanya, ia dianugerahi gelar Pahlawan Nasional Indonesia.

Baca juga: Cara Menghargai Jasa Pahlawan dan Meneladani Sikapnya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Komunikasi Asertif: Pengertian dan Contohnya

Komunikasi Asertif: Pengertian dan Contohnya

Skola
4 Kelebihan Teori Peluru (Bullet Theory) dalam Komunikasi

4 Kelebihan Teori Peluru (Bullet Theory) dalam Komunikasi

Skola
Apa Fungsi dari Warisan Budaya?

Apa Fungsi dari Warisan Budaya?

Skola
Bagaimana Pengaruh Gravitasi Bumi terhadap Tekanan Udara?

Bagaimana Pengaruh Gravitasi Bumi terhadap Tekanan Udara?

Skola
Kethoprak sebagai Drama Tradisional dan Modern

Kethoprak sebagai Drama Tradisional dan Modern

Skola
Cara Mengapresiasi Pementasan Drama Jawa

Cara Mengapresiasi Pementasan Drama Jawa

Skola
10 Jenis Drama Jawa

10 Jenis Drama Jawa

Skola
Pentingnya Tata Iringan dan Tata Suara Drama Jawa

Pentingnya Tata Iringan dan Tata Suara Drama Jawa

Skola
Istilah 'Sandiwara' dalam Bahasa Jawa

Istilah 'Sandiwara' dalam Bahasa Jawa

Skola
Teks Anekdot Bahasa Jawa: Pengertian, Struktur dan Contoh

Teks Anekdot Bahasa Jawa: Pengertian, Struktur dan Contoh

Skola
Fungsi Keprakan dan Dhodhogan pada Pergelaran Wayang Golek

Fungsi Keprakan dan Dhodhogan pada Pergelaran Wayang Golek

Skola
Deiksis Bahasa Jawa: Pengertian dan Contoh

Deiksis Bahasa Jawa: Pengertian dan Contoh

Skola
Kata Bahasa Jawa yang Sering Digunakan

Kata Bahasa Jawa yang Sering Digunakan

Skola
Rancu Pikir dalam Bahasa Jawa

Rancu Pikir dalam Bahasa Jawa

Skola
Bentuk Pronomina Persona dalam Bahasa Jawa

Bentuk Pronomina Persona dalam Bahasa Jawa

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com