Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dinamika Penduduk Benua Australia

Kompas.com - 17/10/2022, 10:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri

Editor

Banyaknya penduduk pendatang, seperti Eropa, memperkaya budaya benua ini. Karena mayoritas warganya datang dari Eropa, tak mengherankan jika budaya Eropa terlihat lebih dominan.

Salah satunya, penggunaan bahasa. Bahasa nasional Australia adalah bahasa Inggris. Semua penduduk di Australia didorong untuk menguasai bahasa ini.

Agama penduduk Australia

Mayoritas penduduk Australia beragama Kristen Protestan, diikuti agama Buddha, Islam, Hindu dan agama lainnya.

Baca juga: Keadaan Alam Benua Australia

Besarnya penduduk yang beragama Kristen tidak terlepas dari banyaknya penduduk Australia yang berasal dari Inggris dan Eropa.

Walau demikian, agama dan kepercayaan penduduk asli juga dihargai dan diberi kebebasan untuk menjalankannya.

 

Suka baca tulisan-tulisan seperti ini? Bantu kami meningkatkan kualitas dengan mengisi survei Manfaat Kolom Skola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com