Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Struktur Teks Hikayat

KOMPAS.com - Hikayat termasuk karya sastra lama yang berisikan kisah mengenai suatu hal. Umumnya hikayat menceritakan peristiwa atau kejadian yang terjadi di zaman dahulu.

Menurut Yoani Juita Sumasari dalam jurnal Analisis Unsur-Unsur Intrinsik dalam Hikayat Cerita Taifah (2014), kata ‘hikayat’ berasal dari kata kerja dalam Bahasa Arab, yang berarti menceritakan atau memberitahu.

Hikayat bisa diartikan sebagai sebuah karya sastra lama yang ditulis dalam Bahasa Melayu, umumnya menceritakan tentang kehebatan dari tokoh utamanya.

Hikayat juga bisa diartikan sebagai karya sastra yang berisikan historis, biografis, ataupun cerita lainnya.

Ciri utama hikayat ialah bersifat anonim atau tidak diketahui pengarangnya. Dari segi bahasanya cenderung diulang-ulang.

Ciri lainnya, hikayat bersifat komunal atau menjadi kepemilikan dari suatu kelompok masyarakat.

Dikutip dari situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, teks hikayat memiliki lima struktur utama. Urutan dari struktur teks hikayat berdasarkan bagian-bagiannya adalah:

https://www.kompas.com/skola/read/2021/06/07/125358169/struktur-teks-hikayat

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke