Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pulau Manakah di Indonesia yang Tidak Memiliki Gunung Api?

Dalam tayangan itu, ada pertanyaan soal gunung api di Indonesia.

Pertanyaan:

Pulau manakah di Indonesia yang tidak memiliki gunung api?

Jawaban:

Dilansir dari Badan Geologi Amerika Serikat (USGS), dua pulau yang tidak memiliki gunung api adalah Kalimantan dan Papua.

Kedua pulau itu memiliki gunung dan pegunungan, namun bukan gunung api.

Indonesia merupakan negara yang paling banyak memiliki gunung api di dunia.

Ada sekitar 500 gunung api yang tersebar di berbagai kepulauan di Indonesia. Sebanyak 127 di antaranya merupakan gunung api aktif.

Dari 127 gunung api aktif, sebanyak 70 di antaranya sering meletus.

https://www.kompas.com/skola/read/2020/04/29/054843869/pulau-manakah-di-indonesia-yang-tidak-memiliki-gunung-api

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke